AU Filipina Resmi Operasikan S-70i Black Hawk, Helikopter yang Dianggap Paling Sesuai ‘Tandem’ dengan AH-64 Apache
(Philippine News Agency) Setelah gelombang pertama helikopter angkut multiguna S-70i Black Hawk tiba pada November lalu, dikabarkan AU Filipina pada 10 Desember 2020, telah resmi menerima lima unit S-70i Black Hawk di Lanud Clark, Kota Angeles, Provinsi Pampanga. Pemerintah Filipina telah meneken kontrak senilai US$240 juta untuk pengadaan 16 unit S-70i Black Hawk dari PZL Mielec. Baca juga: Filipina Mulai Terima S-70i Black Hawk, Jenis Helikopter yang Dulu Pernah Dilirik TNI AD Menteri Pertahan…