Jepang Pertimbangkan Blokir TikTok, Ada Apa?
Jakarta, – Jepang kemungkinan segera menyusul India dan AS. Ini lantaran negara tirai bambu itu dikabarkan bakal memblokir TikTok.Menurut laporan dari NHK World, sekelompok anggota parlemen berusaha untuk melarang penggunaan TikTok dan aplikasi lain yang dikembangkan oleh developer asal China.Seperti AS dan India, para pembuat Undang-undang di Jepang juga sudah mengkhawatirkan keamanan data mereka. Dikatakan, para parlmen khawatir sejumlah besar data domestik berakhir di tangan pemeri…