Latihan Anti Pendaratan Amfibi, Pasukan Cina di Pulau Terluar Gunakan Rudal Anti Tank HJ-73
Berita provokasi di Laut Cina Selatan dan upaya Beijing untuk menginvasi Taiwan telah menggambarkan upaya ofensif Sang Naga, sebaliknya tak banyak pemberitaan yang mengulas aspek defensif militer Cina. Meski jarang terdengar, militer Cina telah menyiapkan serangkaian strategi pertahanan di pulau terluar, khususnya untuk antisipasi bila terjadi serangan balik dari lawan ke wilayah pesisir. Baca juga: Di Ambang Perang, Cina Tempatkan Rudal Anti Kapal di Pesisir yang Menghadap Selat Taiwan Dar…