Berbeda dengan Trump, Pakar Kesehatan AS Percaya Corona Tak Akan Hilang
Jakarta - Hingga kini sudah lebih dari 18 juta orang yang telah terinfeksi virus Corona (COVID-19) di seluruh dunia. Pakar kesehatan Amerika Serikat (AS) pun percaya bahwa COVID-19 tak akan pernah hilang."Saya tidak percaya itu akan hilang karena ini adalah virus yang sangat menular," kata penasihat kesehatan Gedung Putih, pakar ahli infeksi menular terkenal di AS, Dr Anthony Fauci, dikutip dari CNBC.Pernyataan ini bertentangan dengan pernyataan sebelumnya yang dibuat oleh Presiden Amerika Serik…