Dari Mana Air di Bumi Berasal Kini Mengerucut ke Asteroid
Asal usul air di planet Bumi telah lama menjadi sebuah perdebatan yang panjang. Sebagai informasi, air terbentuk dari beberapa proses reaksi kimia. Dan air juga merupakan komponen utama dari sejumlah komet.Jadi, para peneliti sering memperdebatkan mana di antaranya yang merupakan sumber utama sebagian besar air di planet Bumi ini.Sebuah studi baru mengungkapkan bahwa reaksi kimia dalam asteroid mungkin menjadi salah satu faktor tentang keberadaannya air, perlahan-lahan menutupi Bumi dalam air. P…