Berita

279 Juta Data WNI Diduga Bocor, Ini Penelusuran Awal Kominfo

Jakarta - Informasi mengenai data pribadi 279 penduduk Indonesia diduga bocor bikin geger. Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kominfo) menelusuri informasi itu."Hingga malam ini, pukul 20.00 WIB, tim masih bekerja dan sejauh ini BELUM dapat disimpulkan bahwa telah terjadi kebocoran data pribadi dalam jumlah yang masif seperti yang diduga," ujar juru bicara Kementerian Kominfo RI, Dedy Permadi, dalam keterangannya, Kamis (20/5/2021).Dedy menerangkan kesimpulan tersebut dia…

Motif Bapak Kejam Aniaya Anak di Serpong: Cemburu Eks Istri Punya Pacar

Tangerang Selatan - Polisi menangkap WH (35), bapak yang menganiaya anaknya di Serpong, Tangerang Selatan. Motif penganiayaan tersebut karena pelaku cemburu lantaran mantan istri yang juga ibunda korban menikah lagi."Hasil pemeriksaan adanya kecemburuan sehingga melampiaskan kepada anak tersebut," ujar Kapolres Tangerang Selatan AKBP Iman Imanuddin saat jumpa pers di Mapolres Tangsel, Kamis (20/5/2021) malam.Iman menjelaskan pelaku dan ibu korban sudah bercerai. Pelaku kemudian mendapat kabar ib…

Curi Motor-Todongkan Pistol, Begal di Cianjur Ditangkap Warga

Cianjur - Seorang begal tertangkap warga usai beraksi di kawasan Desa Sukamanah, Kecamatan Karangtengah, Cianjur, Jawa Barat. Pelaku sempat menodongkan pistol ke warga.Informasi yang dihimpun, aksi begal terjadi pada Kamis (20/5) malam. Berawal ketika korban memarkir sepeda motornya di pinggir jalan saat hendak membeli gas di agen elpiji di kawasan Desa Sukamanah, sekitar pukul 20.00 WIB.Tiba-tiba pelaku yang berinisial E (23) menaiki sepeda motor korban dan membawanya kabur. "Awalnya ada pria y…

Usai Telegram Novel Baswedan, WA Eks Jubir KPK juga Dibajak

Jakarta - Akun WhatsApp milik mantan juru bicara (jubir) KPK, Febri Diansyah, dibajak. Febri tak bisa mengakses WhatsApp-nya."Akun WA (WhatsApp) saya barusan tidak bisa diakses," tulis Febri melui Twitter-nya @febridiansyah, Kamis (20/5/2021).Febri mengingatkan bila ada pesan yang dikirim melalui akun WhatsApp-nya, maka ia memastikan pesan tersebut bukan darinya. "Jika ada pesan yg saya kirimkan saat ini, itu bukan dari saya," lanjutnya.Selain Whatsapp, akun Telegram Febri juga bermasalah. "Sebe…

Detik-detik Anak yang Dianiaya Ayah di Serpong Dievakuasi Polwan

Tangerang Selatan - Seorang anak perempuan berusia lima tahun menjadi korban penganiayaan ayahnya di Sepong, Tangerang Selatan. Dalam waktu singkat, polisi menangkap pelaku dan berhasil menyelamatkan korban.Polisi bergerak setelah menyelidiki video yang viral pada Kamis (20/5/2021). Usai menerima informasi tersebut, polisi segera bergerak cepat mencari keberadaan pelaku dan korban.Hanya selang beberapa jam kemudian, polisi menangkap pelaku. Korban turut dievakuasi polisi dari sebuah indekos. Dar…

Polisi Tangkap Pencuri yang Pukuli Anak Pakai Palu di Kobar Kalteng

Jakarta - Polres Kotawaringin Barat (Kobar) mengamankan seorang pria berinisial ABP (40) yang telah menganiaya anak di bawah umur. Pria ini diamankan lantaran menganiaya korban saat akan mencuri di rumah korban yang berlokasi di Desa Pasir Panjang, Kecamatan Arut Selatan, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah.Kapolres Kobar AKBP Devy Firmansyah mengatakan akibat penganiayaan ini, korban mengalami luka cukup parah di bagian kepala. Namun, saat ini korban telah mendapatkan perawatan inte…

8 Gunung Api Bawah Laut Ditemukan, Ini Kata PVMBG

Bandung - Badan Informasi Geospasial (BIG) beserta sejumlah kementerian dan lembaga menelaah temuan baru soal delapan gunung api bawah laut di Indonesia. Gunung api bawah laut itu tersebar di tiga provinsi yakni di Nusa Tenggara Timur (NTT), Sumatra dan Sulawesi Utara.Kasubbid Mitigasi Bencana Gunung Api wilayah Barat Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Kristianto mengatakan, dari catatan PVMBG baru ada enam gunung api bawah laut di Indonesia."Gini, kalau dari kami (catatan) d…

Pleidoi Habib Rizieq Menyasar Jenderal-jenderal

Jakarta - Di persidangan, Habib Rizieq Shihab menyampaikan nota pembelaan atas tuntutan jaksa dalam kasus kerumunan. Pleidoinya menyasar jenderal-jenderal.Pleidoi disampaikannya di persidangan yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur, Kamis (20/5/2021). Ada jenderal TNI dan jenderal Polri yang disasar Rizieq.Mayor Jenderal Dudung Abdurachman selaku Panglima Kodam Jaya menjadi sasaran pleidoi Rizieq. Rizieq menyebut nama Mayjen Dudung saat dia bercerita soal peristiwa tanggal 19 Novem…

Dinkes DKI Tracing 2 Kasus Varian Corona Asal India

Jakarta - Dinas Kesehatan DKI Jakarta (Dinkes) mengungkapkan varian baru virus COVID-19 asal India, B.1.617 telah masuk ke Ibu Kota. Total ada dua kasus dengan varian mutasi India tersebut, salah satunya menjangkiti tenaga kesehatan (nakes)."Ada dua, satu WNA dari luar negeri, dia sudah di isolasi RS langsung. Yang satu lagi memang tenaga kesehatan di DKI Jakarta," kata Kepala Seksi Surveilan dan Imunisasi Dinas Kesehatan DKI Jakarta Ngabila Salama saat dikonfirmasi, Kamis (20/5/2021).Ngabila me…

Proyek Tiga Pilar di Kuansing Riau Mangkrak 5 Tahun, Bupati Diperiksa Jaksa

Kuantan Singingi - Penyidik Kejaksaan Negeri Kuantan Singingi (Kuansing), Riau memeriksa mantan Bupati Sukarmis dan Bupati terpilih, Andi Putra. Pemeriksaan terkait penyimpangan dana dan mangkraknya proyek tiga pilar.Kepala Kejari Kuansing Hadiman menyebut pemeriksaan mulai dilakukan pukul 10.00-15.00 WIB. Sukarmis datang lebih dahulu dan menjalani pemeriksaan sebagai saksi di proyek tahun 2014 silam."Ada 30 pertanyaan kepada Sukarmis dan 18 pertanyaan kepada Andi Putra. Semua keterangannya soal…