Berita

Jadwal Buka Puasa Hari Ini di Jakarta dan Sekitarnya, Jumat 29 Maret

Jakarta - Jadwal imsakiyah Ramadan 2024 di Jakarta dan sekitarnya sudah dirilis melalui situs resmi Ditjen Bimas Islam Kementerian Agama (Kemenag). Jadwal imsakiyah 2024 ini meliputi jadwal buka puasa hari ini di Jakarta, serta jadwal imsak dan salat harian.Hari ini adalah Jumat, 29 Maret 2024 bertepatan pada tanggal 18 Ramadan 1445 Hijriah. Umat Islam di Indonesia memasuki hari ke-18 pelaksanaan ibadah puasa pada tanggal ini. Untuk waktu buka puasa di Jakarta bisa disimak melalui jadwal berikut…

Jadwal Buka Puasa Hari Ini di Bogor dan Sekitarnya, Jumat 29 Maret

Jakarta - Jadwal imsakiyah Ramadan 2024 di Bogor dan sekitarnya sudah dirilis melalui situs resmi Ditjen Bimas Islam Kementerian Agama (Kemenag). Jadwal imsakiyah 2024 ini meliputi jadwal buka puasa hari ini di Bogor, serta jadwal imsak dan jadwal salat harian.Hari ini adalah Jumat, 29 Maret 2024 yang bertepatan pada tanggal 18 Ramadan 1445 Hijriah. Umat Islam di Indonesia memasuki hari ke-18 pelaksanaan ibadah puasa Ramadan. Untuk waktu buka puasa di Bogor bisa disimak melalui jadwal berikut:Di…

Membongkar Jejaring Kasus TPPO Mahasiswa di Jerman

Para korbannya dikenai biaya sekitar Rp 5 juta oleh Enik. Saat itu ada sekitar 100 orang lebih yang mendaftar dan berharap dapat magang di luar negeri. Belakangan, para korban tersebut akhirnya gagal berangkat walaupun telah membayar mahar kepada Enik.Menurut pengakuan mantan stafnya, sekitar September 2020 kantor PT Sinar Harapan Bangsa Kita di Madiun digerebek oleh kepolisian. Penggerebekan itu dilakukan karena perusahaan tersebut ternyata tidak memiliki izin usaha dan berupaya melakukan pengi…

Momen Haru Anita Tanjung saat Groundbreaking Masjid CT Arsa

Jakarta - Istri dari Chairman sekaligus Founder CT Corp Chairul Tanjung, Anita Ratnasari Tanjung, terharu saat melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid CT Arsa. Anita tampak berkali-kali menyeka air matanya sebelum menekan tombol peresmian peletakan batu pertama masjid tersebut.Prosesi peletakan batu pertama Masjid CT Arsa digelar di lahan kosong dekat gedung Transmedia, Jalan Kapten Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Jumat (29/3/2024). Sejumlah direksi CT Corp menghadiri aca…

Keuskupan Agung Jakarta: Paus Fransiskus Kemungkinan Kunjungi RI September

Jakarta - Pemimpin Vatikan, Paus Fransiskus, akan mengunjungi Indonesia. Sekretaris Jenderal Keuskupan Agung Jakarta, Romo V Adi Prasojo, mengatakan Paus Fransiskus akan berkunjung ke Indonesia sekitar bulan September."Ini kan kunjungan kenegaraan, jadi kita ikuti arahan dari pemerintah. Kemungkinan di bulan September. Ya kita doakan semoga jadi ya," ujar Romo Adi saat ditemui di Gereja Katedral, Jakarta, Jumat (29/3/2024).Meski begitu, Romo Adi belum bisa menginformasikan tanggal kunjungan Paus…

Driver Taksi Online Penodong Wanita Ditangkap, Ibunya Menangis

Jakarta - Polres Metro Jakarta Barat menangkap Michael Gomgom (30), pengemudi taksi online yang menodong dan memeras penumpang wanita di tol. Ibu pelaku yang juga hadir di kantor polisi menangis saat melihat anaknya digiring polisi.Pantauan detikcom, Jumat (29/3/2024) keluarga pelaku sudah hadir di Polres Metro Jakarta Barat. Saat itu pelaku digiring polisi dari mobil untuk selanjutnya diperiksa di ruang penyidik. Tangan pelaku tampak terborgol.Saat itulah tangis ibu pelaku dan keluarga pelaku l…

Jumat Agung, Perdamaian, dan Anti Kekerasan

Jakarta - Kematian Yesus yang hari ini (29/3) diperingati umat kristiani dalam perayaan Jumat Agung bukanlah kenangan sebuah ritus pembantaian. Kekerasan algojo yang didukung penguasa politik waktu itu sebagaimana kita baca dalam Injil Santo Yohanes 18 – 24 bukanlah ekspose kekerasan. Warta perjanjian baru hendak menunjukkan kepada dunia, kesengsaraan yang diderita Yesus karena ketaatan-Nya secara radikal kepada Allah (Filipi 2: 2 – 11) yang berbuah kebangkitan dan penebusan dosa. Mahatma Gandhi…

Sopir Sedan ‘Maut’ Penabrak Motor dan PKL di Tangsel Jadi Tersangka

Tangerang Selatan - Polisi mengamankan pria RS (24) pengemudi mobil sedan yang menabrak pemotor dan pedagang kaki lima (PKL) di Jalan BSD Raya, Tangerang Selatan hingga menyebabkan satu orang meninggal dunia. RS kini resmi ditetapkan sebagai tersangka."Sudah diamankan, sudah di-BAP kemarin. Sudah diamankan di Polres," kata Kasat Lantas Polres Tangerang Selatan AKP Rokhmatullah saat dihubungi, Jumat (29/3/2024).Rokhmatullah mengatakan sopir tersebut sudah ditetapkan sebagai tersangka. Dia dijerat…

Duduk Perkara 4 Pria Dikeroyok Oknum TNI di Depan Polres Jakpus

Jakarta - Empat pria dikeroyok di depan Polres Metro Jakarta Pusat (Jakpus). Belakangan diketahui, para pengeroyok adalah oknum anggota TNI yang tak terima rekannya yang juga dikeroyok.Kapolres Metro Jakpus, Kombes Susatyo Purnomo Condro, menjelaskan duduk perkara kasus tersebut. Dia mengatakan peristiwa itu terjadi pada Kamis (28/3) sekitar pukul 01.00 WIB.Pengeroyokan di depan Polres Jakpus itu terkait kasus pengeroyokan yang terjadi sehari sebelumnya, Rabu (27/3), dengan korban anggota TNI, P…

Pertamina Apresiasi Polisi Tangkap Pelaku Campur BBM dengan Air di Bekasi

Jakarta - Polres Metro Bekasi Kota menetapkan tiga tersangka kasus bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite yang dicampur dengan air di SPBU Jl Juanda, Kota Bekasi. Pertamina mengapresiasi kinerja poliri."Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat berterima kasih dan mengapresiasi respon cepat pihak Polres Metro Bekasi Kota yang telah berhasil mengungkapkan kasus ini dan menangkap para pelakunya," ujar Area Manager Communication, Relation dan CSR Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian …