artikel pariwisata

Gunung Mahawu, Tempat Wajib Para Pendaki dan Fotografi

Bagi seorang pendaki, akan tampak kurang rasanya bila tidak mendaki Gunung saat ia menjelajah suatu wilayah. Seperti halnya yang ada di Tomohon. Gunung Mahawu yang sangat ramah bagi para pendaki dengan sejuta pesona yang bisa kamu dapatkan disini. Banyak wisatawan yang sering datang dan pergi ke kawasan ini. Mereka bukanlah para pendaki profesional. Melainkan, para pemula yang ingin belajar merasakan sensasi seru naik Gunung. Jadi, bagi kamu yang penasaran semegah apa pemandangan yang ada disini…

7 Hotel Murah dengan Jacuzzi Pribadi di Wilayah Jabodetabek

Setelah pandemi, yang paling nikmat adalah staycation dengan bersantai di hotel manikmati hari libur sambari berendam dalam jacuzzi pribadi. Tak semua hotel memiliki fasilitas jacuzzi pribadi, kalaupun ada biaya sewa per malamnya sangat mahal karena memang jacuzzi termasuk fasilitas mewah. Tidak banyak yang tahu di wilayah Jabodetabek terdapat hotel-hotel murah yang memiliki fasilitas jacuzzi pribadi. Berikut diantaranya. 1. Merlynn Park Hotel (misteraladin.com) Lokasinya berada di Jalan K.H. Ha…

Sisi Gelap Kota Jogja yang Tidak Banyak Diketahui Orang, Ngeri!

Beberapa waktu belakangan ini nama Jogja ramai diperbincangkan oleh warga net, setelah salah satu akun di Twitter mengungkapkan sisi gelap dibalik keistimewaan Jogja yang tidak banyak diketahui orang. Tak pelak, seketika hal ini menjadi Trending Topic di linimasa Twitter. Romantisasi Jogja oleh wisatawan dan para pendatang seakan tak berarti lagi. D.I. Yogyakarta merupakan satu dari empat wilayah otonomi khusus di Indonesia yang beribukota di Yogyakarta. Berbeda dengan provinsi lain, kursi kepad…

5 Tren Wisata Pasca Pandemi untuk Alternatif Ide Liburan di Akhir Pekan

Pandemi Covid-19 telah mempengaruhi banyak aspek dalam kehidupan, tak terkecuali pariwisata. Masing-masing negara memiliki tahap pandemi yang berbeda, ada yang telah pulih dan banyak juga yang belum. Oleh karena itu, sangat sulit diprediksi kapan dan dimana dunia pariwisata ini akan kembali normal. Namun melihat minat pariwisata masyarakat yang tinggi di masa pasca pandemi diprediksi ada pergeseran tren wisata. Berikut ini telah disajikan beberapa tren wisata pasca pandemi Covid-19 yang paling b…

Bukit Burang, Keindahan Sekadau Dari Atas Bukit

Sampai saat ini, pesona matahari terbit dan terbenam masih menjadi bius dan magnet paling mengesankan yang akan selalu diburu oleh wisatawan. Bila kamu masih berada di Kabupaten Sekadau, kamu bisa mengunjungi Bukit Burang yang mempunyai pesona keduanya. Objek wisata ini tergolong masih baru. Tetapi, tidak menyurutkan semua orang untuk menikmati segala keindahan dan pesonanya. Tidak bisa dipungkiri memang, kawasan ini cukup menarik dengan pemandangan dan panorama yang mengesankan. Tentang Bukit B…

Gunung Karangetang, keindahan Larva yang Tak Pernah Berujung

Indonesia memang memiliki zona pariwisata yang sangat lengkap. Mulai dari pantai, hutan, dunia bawah laut, danau, adat istiadat, rumah adat dan gunung yang bisa didaki. Semua terasa lengkap dengan mempunyai panoramanya sendiri-sendiri. Salah satunya adalah Gunung Karangetang yang begitu memukau. Gunung ini menjadi yang paling aktif di Sulawesi Tenggara. Layaknya, Gunung Merapi di Pulau Jawa. Karangetang sering sekali mengeluarkan lahar dan sering terjadi erupsi yang terkadang membahayakan. Sayan…

Kota Bunga Tomohon, Asyiknya Bermain Bersama Bunga-Bunga

Pernah pergi ke Tomohon? Salah satu kota yang terletak di Sulawesi Utara ini mempunyai kontur tanah yang sangat subur , dengan cuaca dan suhu yang sangat bersahabat. Tidak salah bila penduduk sekitar banyak menanam bunga. Sehingga, tidak heran bila hampir setiap tahun kawasan ini sering mengadakan Festival Bunga Tomohon. Tidak heran bila kawasan ini hampir tidak pernah sepi sedikit pun. Apalagi, bagi kamu yang menyukai hal tanam-menawan. Berada di ketinggian 900 mdpl – 1100 mdpl membuat kota ini…

6 Hotel dan Resort Murah di Jepara Dekat Pantai dengan Panorama Indah

Jepara bisa dibilang sebagai kabupaten di Jawa Tengah yang memiliki alam pesisir indah. Kepulauan Karimun Jawa menjadi salah satu destinasi wisata andalan di Jepara karena keindahan pantai-pantai juga bawah lautnya. Sebagai infrastruktur pendukung pariwisata, banyak hotel maupun resort berdiri di Jepara. Beberapa diantaranya terbilang cukup instagenic dengan pantai pribadi berpasir putih. Berikut ini disajikan hotel dan resort murah di Jepara yang dekat dengan pantai dengan panorama alam yang in…

Perang Bubat dan Mitos Larangan Orang Jawa Menikahi Orang Sunda

Perang Bubat merupakan sebuah perang besar antara Kerajaan Majapahit dan Kerajaan Sunda yang terjadi pada sekitar tahun 1279 Saka atau 1357 M. Perang terjadi pada masa pemerintahan Hayam Wuruk. Pemicu Perang Bubat awalnya hanya sebuah kesalahpahaman antara Mahapatih Gadjah Mada dan Raja Sunda yang kemudian menjadi tragedi memilukan di Jawa. Sebelum Perang Bubat meletus, Prabu Hayam Wuruk jatuh hati dengan sosok wanita dalam lukisan yang beredar di Majapahit. Sosok wanita itu adalah Dyah Pitaloka…

Pantai Tiga Warna Malang, Surga Snorkeling di Pantai Selatan Jawa

Pantai Tiga Warna Malang dibuka pertama kali sebagai destinasi wisata pada pertengahan 2014 lalu. Berada di kawasan rehabilitasi dan konservasi mangrove, terumbu karang, dan hutan lindung. Pantai Tiga Warna masuk dalam wilayah administratif Desa Tambakrejo, Kecamatan Sumbermanjing, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Dari pusat Kota Malang berjarak 100 km. Seperti namanya, Pantai Tiga Warna memang memiliki tiga gradasi warna, yaitu biru, hijau, serta cokelat kemerahan. Masing-masing warna tersebut ber…