Mangli Sky View Magelang – Mau Camping Bisa, Mau Glamping Juga Bisa!
Kayaknya tidak ada yang dapat membantah keindahan yang dimiliki oleh Kota Magelang, kalian dapat menemukan banyak sekali lokasi wisata alam yang sangat indah dan menyenangkan. Di Kota Magelang ini kalian dapat menemukan salah satu peninggalan umat Buddha paling besar di dunia yaitu Candi Borobudur.Tentu saja Kota Magelang tidak hanya memiliki Candi Borobudur saja akan tetapi lokasi wisata lainnya. Kalian dapat menemukan lokasi wisata alam lainnya seperti misalnya Mangli Sky View Magelang. Lokasi…