Gunung Sinabung Erupsi Lagi Sore Ini
Medan - Gunung Sinabung di wilayah Karo, Sumatera Utara (Sumut) kembali erupsi. Erupsi sore ini merupakan yang kedua kali hari ini."Iya (kembali erupsi)," kata Kepala Pos Pengamatan Gunung Sinabung, Armen saat dimintai konfirmasi detikcom pukul 17.33 WIB, Sabtu (8/8/2020).Armen belum menjelaskan lebih jauh. Sebab, erupsi masih berlangsung. "Ini sedang berlangsung," ujarnya.Sebelumnya, Gunung Sinabung erupsi pada Sabtu dini hari. Warga diminta tak melakukan aktivitas di wilayah radius 5 km dari G…

