Rusia Siapkan Vaksinasi Massal Corona di Oktober, Kelompok Ini Jadi Prioritas
Jakarta - Menteri Kesehatan Rusia disebut sedang mempersiapkan kampanye vaksinasi massal untuk vaksin virus Corona di bulan Oktober mendatang setelah salah satu institut disebut telah menyelesaikan uji klinis vaksin COVID-19.Menteri Kesehatan Rusia Mikhail Murashko mengatakan Gamaleya Institute, sebuah fasilitas penelitian negara di Moskow, telah menyelesaikan uji klinis vaksin dan dokumen sedang dipersiapkan untuk mendaftarkan vaksin Corona yang mereka uji.The Gamaleya Institute sendiri telah m…