Muncul Klaster Baru, Warga Satu Dusun di Sleman Swab Tes Massal

Senin, 14 Jun 2021 15:48 WIB
Foto Health
Warga Dusun Kendal, Sleman, Yogyakarta, dites swab antigen secara massal. Tes swab dilakukan setelah 14 kepala keluarga di dusun tersebut positif COVID-19.
Berita Terkait
Terima kasih telah membaca artikel