Mengetahui Sejarah, Jenis hingga Bagian dari QR Code Beserta Fungsinya

Dari kalian pastinya banyak yang sudah tau apa itu QR Code, lalu bagaimana dengan sejarah fitur ini?

Anda yang berada di kota besar tentu terkadang menggunakan QR Code bahkan tiap hari.

Namun tahukah Anda sejarah dan apa saja yang menjadi bagian dari QR Code.

Di masa sekarang ini tidak sedikit hal atau kegiatan yang kita lakukan menggunakan code QR.

TONTON JUGA:

[embedded content]

Bahkan tak jarang juga untuk transaksi pembayaran sudah bisa menggunakannya.

Namun tahukah Anda bagaimana cara kerja QR Code atau bagaimana sejarah terciptanya.

QR Code atau Quick Response Code merupakan barcode dua dimensi yang bisa memberikan informasi atau sharing secara langsung.

Sejarahnya pertama kali QR Code ini tercipta pada tahun 1994 oleh Denso Wave bertujuan untuk melacak perakitan kendaraan.

Lalu 8 tahun kemudian secara luas masyarakat di Jepang menggunakannya.

Pada tahun 2004 mendapat standarisasi JIS yaitu Lembaga standarisasi industri Jepang.

Tahun 2010 mulai menyebar ke seluruh dunia.

Dan tahun 2020 mulai masyarakat gunakan secara luas karena contactless dan touchless.

Jenis QR Code

Baca juga: QR Code Menyimpan Bahaya Serangan Siber, Berikut Tips Aman Menggunakannya

Terima kasih telah membaca artikel

Mengetahui Sejarah, Jenis hingga Bagian dari QR Code Beserta Fungsinya