Euforia Vaksinasi Bikin Abai Prokes, Ahli: Vaksin Bukan Peluru Ajaib!

Jakarta –
Euforia vaksinasi dikhawatirkan bikin masyarakat menjadi abai terhadap protokol kesehatan yang sebelumnya sudah berjalan. Ahli epidemi dari Griffith University Australia, Dicky Budiman, mengingatkan bahwa vaksin bukanlah peluru ajaib yang dapat langsung menghentikan pandemi Covid-19.
(/)
Terima kasih telah membaca artikel