Epidemiolog Sebut Lonjakan Kasus Omicron Tak Bisa Dihindari

Menurut Epidemiolog Dicky Budiman, test positivity rate dan angka reproduksi harus dipantau untuk menghadapi varian Omicron. Masyarakat tidak bisa menghindari lonjakan kasus. Namun, yang harus diperhatikan adalah pencegahan long Covid yang dialami oleh mayoritas orang-orang yang tidak bergejala.

Terima kasih telah membaca artikel

Epidemiolog Sebut Lonjakan Kasus Omicron Tak Bisa Dihindari