Artikel Unik

Menhan Prabowo Izinkan Kapal Patroli Bakamla Dilengkapi Senjata Kaliber 12,7 dan 30mm, Inilah Pilihannya

Berada di garis depan saat mengamankan Zone Ekonomi Eksklusif (ZEE), armada kapal patroli milik Badan Keamanan Laut (Bakamla) kerap menjadi sorotan publik, bukan karena usia kapal, melainkan karena kapal Bakamla yang tidak dipersenjatai, dimana untuk menghalau kapal nelayan asing yang menjadi andalan umumnya adalan water cannon. Baca juga: Dilengkapi Meriam Kaliber 100mm, Kapal Coast Guard Cina Tampil Percaya Diri di Laut Natuna Utara Tentu kondisi di atas menjadi tak seimbang, dimana kapal patr…

“Maju Sulit Mundur Pun Rugi,” Dilema Indonesia dalam Program Jet Tempur KFX/IFX

Menutup tahun 2020, isu seputar masa depan jet tempur (Korean Fighter Experiment)/IFX (Indonesian Fighter Experiment) kembali mengemuka, khususnya setelah media Korea Selatan – Korea JoongAng Daily pada 28 Desember lalu mengangkat kembali isu ini, sebenarnya tak ada informasi yang baru, hanya memang menarik untuk memperhatikan posisi Indonesia yang serba sulit dalam program ini. Baca juga: Saat Menhan ‘Lirak-Lirik’ Jet Tempur dari Eropa, Bagaimana Nasib Program KFX/IFX? Korea JoongAng Daily meng…

Airbus Sukses Luncurkan Satelit Mata-mata Perancis dengan High Resolution Geo Information

Kabar yang satu ini memang tak ada kaitannya dengan Indonesia, namun, sedikit banyak produk satelit dari Airbus Defence and Space (ADS) akan mengingatkan kita, bahwa pada tahun 2016 silam, Indonesia pernah mengikat kontrak pengadaan satelit komunikasi militer dengan ADS, dimana pada tahun 2019 dijadwalkan satu dari tiga satelit sudah dapat mengorbit. Dan, tanpa bermaksud membuka ‘luka’ lama, belum lama ini ADS diwartakan sukses meluncurkan satelit militer ke orbit. Baca juga: Kemhan Digugat Peru…

Tingkatkan Kemampuan Operasi di Perairan Dangkal, Kapal Selam Collins Class Mendapatkan Upgrade Sonar dari Thales

Masih butuh 10 tahun lagi bagi AL Australia (RAN) untuk menerima unit perdana kapal selam negerasi terbarunya, Attack Class. Berdasarkan kontrak senilai Aus$50 miliar, AL Australia akan menerima unit perdana dari 12 unit kapal selam diesel listrik yang teknologinya dipasok oleh Naval Group. Mengingat masih sangat lama untuk menanti Attack Class, maka upaya peningkatan kemampuan pada armada kapal selam Collins Class tak bisa ditawar lagi. Baca juga: AL Australia Bangkitkan Nama Attack Class, Kini…

Pertama Kali, Artileri AS Sukses Uji Penembakan Munisi Howitzer Jarak Jauh, 70 Km dengan Akurasi Tinggi!

(US Army) Ada kabar anyar dalam jagad kesenjataan artileri global, dimana Angkatan Darat Amerika Serikat (US Army) untuk pertama kalinya mewartakan, bahwa berhasil melakukan tembakan lengkung dari howitzer hingga jarak 70 km. Bukan hanya soal jarak jangkauan, namun lebih dari itu, tembakan tersebut dikatakan punya akurasi sangat tinggi. Baca juga: Msta-S – Self Propelled Howitzer Baru Rusia dengan Munisi Standar NATO Dikutip dari DefenseNews.com (21/12/2020), pada 19 Desember 2020, mengambil lok…

Korps Paskhas Resmi Gunakan ILSV J-Force 4×4 dengan RCWS

ILSV J-Force dengan RCWS (TNI AU) Setelah Kopaska, Korps Paskhas saat ini menjadi satuan di TNI yang mengoperasikan rantis lapis baja ILSV (Indonesia Light Strike Vehicle) J-Force. Mengutip dari akun Twitter @_TNIAU, KSAU Marsekal TNI Fadjar Prasetyo pada Senin (28/12/2020), meninjau rantis J-Force di Pelataran Gedung Raden Suryadi Suryadarma Mabesau Cilangkap, Jakarta Timur. Baca juga: ILSV 4×4 – Rantis Serbu Multirole dengan Sasis dan Mesin Toyota Hilux Masih dari sumber yang sama, disebut J-F…

(Lagi) Drone Bawah Laut Sea Wing ‘Haiyi’ Ditemukan Nelayan Indonesia

(detik.com) Sebuah drone bawah laut yang wujudnya menyerupai rudal jelajah belum lama ditemukan oleh nelayan di Laut Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan. Meski kini telah diamankan oleh aparat keamanan setempat, namun dari foto yang diperlihatkan, bahwa drone yang dimaksud identik dengan Sea Wing (Haiyi) underwater gliders milik Cina. Baca juga: Inilah Spesifikasi Sea Wing (Haiyi), Drone Bawah Laut Cina yang Bikin Geger India Dari postingan di Detik.com (28/12/2020), disebutkan drone bawah laut …

BAE Systems Luncurkan Nano ‘Bug’ Drone yang Mampu Beroperasi di Cuaca Buruk

(BAE Systems) Black Hornet 3 dengan bobot 32 gram, saat ini menjadi drone intai dengan ukuran paling kecil. Dilengkap kamera thermal, nano drone ini menjadi piihan favorit bagi para penegak hukum dan pasukan khusus. Dan serupa tapi tidak sama, BAE Systems dan UAVTEK, rupanya ikut masuk ke dalam ceruk pasar pengintai imut ini, yaitu dengan dirilisnya nano ‘Bug’ drone. Baca juga: Black Hornet 3 – Nano Drone Copter dengan Bekal Kamera Thermal Berukuran tak lebih besar dari genggaman tangan orang de…

Lawan Pengaruh Cina, Jadi Alasan India Hibahkan Kapal Selam Kilo Class ke Myanmar

(asia.nikkei.com) Aliansi pertahanan kerap memberikan angin segar bagi peningkatan kemampuan alutsista, seperti belum lama ini dirasakan oleh AL Myanmar, yang pada 24 Desember lalu, bertepatan dengan HUT AL ke-73, lewat sebuah upacara di Dermaga AL Yangon, resmi mengoperasikan kapal selam diesel listrik Kilo Class, dimana kapal selam tersebut merupakan hasil hibah (pinjam) dari India. Baca juga: Setelah Vietnam, Myanmar Segera Operasikan Kapal Selam Kilo Class Sebelumnya, India telah menyerahkan…

Zaslon-L – Inilah Sistem Proteksi Aktif Berbasis Radar yang Bakal Dipasang di Tank PT-76M Korps Marinir

Selain bakal mendapatkan instalasi sistem pembidik laser Synthesis berikut rudal anti tank Falarick 90, tank amfibi PT-76M Korps Marinir, dalam paket upgradenya juga akan dilengkapi sistem proteksi Zaslon-L besutan Microtek dari Ukraina. Sistem proteksi untuk ranpur lapis baja bukan sesuatu yang baru lagi, lantas apa yang menjadi keunggulan dari Zaslon-L? Baca juga: Arena Active Protection System – Lindungi Ranpur BMP-3F dari Serangan Roket dan Rudal Anti Tank Pihak UkrOboronProm yang menaungi k…