Realme Pastikan Tanggal Peluncuran GT 6 Di Indonesia Sama Dengan Global
– Smartphone flagship milik realme yang sempat vakum, GT 6 series kini akan hadir kembali di Indonesia, tanggal peluncurannya sama dengan di Global.Brand smartphone yang miliki logo kucing kucing ini, mengumumkan debut global realme GT 6 yang akan hadir pada tanggal 20 Juni. Acara utama peluncuran realme GT 6 akan dilakukan di Milan, Italia.Peluncuran realme GT 6 di level global menandai tonggak sejarah penting bagi Perusahaan, seiring dengan maraknya permintaan dari para pengguna di …