terunik

Rilis Varian Chengdu J-20 Tandem Seat, Cina Klaim Sebagai yang Pertama di Kelas Jet Tempur Stealth

Masih soal klaim dari Negeri Tirai Bambu, Yang Wei, kepala desainer jet tempur stealth Chengdu J-20 yang pada artikel sebelumnya menyebut bahwa F-22 Raptor tak ideal untuk berlaga di Pasifik. Kini giliran, Kementerian Pertahanan Cina lewat situs resminya menyebut sedang mengembangkan varian two seat (tandem seat) pada J-20 dan memantapkan klaim Cina sebagai negara pertama yang kelak dapat meluncurkan jet tempur stealth tandem seat. Baca juga: Perancang Chengdu J-20 Sebut F-22 Raptor Sama Cacatny…

Jalan Menuju Network Centric Warfare, Scytalys Bangun Sistem Data Link untuk Interoperabilitas TNI

Pengadaan berbagai komponen alutsista dari berbagai macam sumber dengan perbedaan platform memang ada sisi positifnya, seperti tidak terlalu bergantung pada salah satu sumber pemasok. Namun, bila terlalu beragamnya jenis alutsista juga berdampak negatif, selain biaya logistik yang besar dan tidak efisien, beragam perbedaan tadi juga menjadi tantang dalam hal interoperabilitas. Baca juga: Network Centric Warfare – Kemampuan Yang Selayaknya Hadir di Jet Tempur Terbaru TNI AU Dalam lingkup TNI, tan…

Teknik Infiltrasi Penuh Risiko, Pasukan Katak Meluncur dari Petor Kapal Selam

Sumber: 50th Kopaska – Spesialis Pertempuran Laut Khusus Kapal selam lumrah digunakan sebagai wahana infiltrasi oleh pasukan katak, berkat kemampuan senyap, kapal selam dapat ‘membawa’ satuan elite tersebut ke belakang garis pertahanan lawan. Dan salah satu teknik yang digunakan untuk misi rahasia itu adalah meluncurkan pasukan katak lewat peluncur torpedo (petor). Teknik ini pun sudah menjadi kemampuan standar bagi prajurit pilihan dari Komando Pasukan Katak (Kopaska) TNI AL. Baca juga: Berdesa…

Perancang Chengdu J-20 Sebut F-22 Raptor Sama Cacatnya dengan F-4 Phantom

Cina memang tak bisa dilepasan dari soal klaim-mengklaim, seperti kali ini ada klaim bahwa jet tempur stealth kebanggaan Amerika Serikat yang tak dijual untuk ekspor, yaitu F-22 Raptor, sebagai produk yang cacat. Malah dikatakan, F-22 Raptor punya kelemahan yang hampir mirip dengan rancangan F-4 Phantom. Baca juga: Jet Tempur F-22 Raptor Jatuh di Florida, Ada Berapa Unit Raptor yang Kini Siap Tempur? Hal tersebut diungkapkan oleh Yang Wei, kepala desainer jet tempur Chengdu J-20 Mighty Dragon da…

Supply Class Australia – Inilah Kapal Tanker Militer Modern dan Terbesar di Asia Pasifik

Jika ada yang bertanya, siapa negara di Asia Pasifik yang memiliki armada kapal tanker militer terbesar? Maka jawabannya adalah Australia. Negara Benua yang kerap terlihat ‘cemas’ ini mengoperasikan dua kapal tanker raksasa, yaitu HMAS Sirius (berbobot mati 46.775 ton) dan HMAS Success (berbobot mati 18.221 ton). Dengan dua kapal tanker tersebut, menjamin operasional armada AL Australia dalam misi lintas samudera. Baca juga: HMAS Sirius – Kapal Tanker Militer Terbesar di Kawasan Pasifik Meski us…

PAP-104 MK4 – Mengenal ROV Penetralisir Ranjau di KRI Pulau Rupat 712

Selain jamak hadir sebagai kelengkapan pada kapal riset, Remotely Operated Vehicle (ROV) juga lumrah sebagai fitur standar yang ada di kapal pemburu/penyapu ranjau. Seperti di kapal pemburu ranjau Tripartite Class TNI AL – KRI Pulau Rengat 711 dan KRI Pulau Rupat 712. Di kedua kapal tersebut, yang menjadi andalan adalah ROV PAP-104 MK4 dengan sosok yang mudah dikenali dari warnanya. Baca juga: JW Fishers SeaLion-2 – Jadi Andalan Tim Basarnas, Inilah Mini ROV dengan Fitur Canggih Ditempatkan di b…

Wow! BNPB Hadirkan Helikopter Chinook dan Black Hawk untuk Water Bombing

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) telah mempersiapkan berbagai antisipasi bila kebakaran hutan dan lahan meluas di wilayah Sumatera dan Kalimantan. Salah satu upaya tersebut dengan secara rutin mendatangkan pesawat/helikopter yang punya kemampuan water bombing. Dan ibarat sebuah kejutan, dua jenis yang helikopter idaman untuk TNI, rupanya telah disewa oleh BNPB. Baca juga: Kamov Ka-32A 11BC – Dari Padamkan Api Sampai Guyur Massa di Kerusuhan 22 Mei Dari postingan akun Instagram @milit…

Anti Jamming dan Full Secure, Inilah Kecanggihan Sistem Komunikasi Sukhoi Su-35

Meski pesanan tak dibatalkan, namun kelanjutan program pengadaan Sukhoi Su-35 juga tak jelas kelanjutannya. Menjadikan sosok jet tempur asal Rusia ini ibarat pepatah jauh di mata dekat di hati bagi netizen di Indonesia. Karenanya bahasan seputar Sukhoi Su-35 terbilang laris, bedah fitur dan spesifikasi tak kurang membanjiri banyak media nasional. Meski begitu, rasanya masih ada fitur di Su-35 yang jarang dibahas atau mungkin luput dari perhatian, yaitu sistem komunikasi yang melekat pada jet tem…

Integrasi KAPA dengan Peluncur MLRS, Solusi Alutsista Batalyon Roket Korps Marinir

Dalam operasi amfibi berskala besar, elemen senjata roket menjadi begitu penting, utamanya sebagai bantuan tembakan bagi satuan infanteri dan kavaleri yang akan merangsek masuk jauh ke daratan pasca garis pantai dikuasai. Lantaran dianggap punya penting, Korps Marinir (d/h KKO AL) telah memulai debut penggunaan roket MLRS (Multiple Launch Rocket System) sejak era Operasi Trikora di dekade 60-an. Kala itu, Korps Baret Ungu mengandalkan BM (Boyevaya Mashina)-14/17 buatan Uni Soviet. Baca juga: PT-…

Lakukan Penyamaran, Iran Luncurkan Rudal Anti Kapal “Noor” dari Truk Sipil

Bila dicermati, banyak hal yang tak lazim dilakukan militer Iran terkait inovasi alutsistanya. Hal tersebut bisa dimaklumi, lantaran Negeri Syiah tersebut banyak mendapat tekanan yang menyebabkan keterbatasan akses pada impor persenjataan. Lain dari itu, langkah ‘nyeleneh’ boleh jadi dilakukan dalam rangka propaganda melawan Amerika Serikat dan sekutunya. Baca juga: High Speed Boat dengan Peluncur Roket Multilaras, Gaya “Mad Max” Iran dalam Meladeni Armada AS di Selat Hormuz Salah satu yang hal …