berita teknologi

Giliran Belgia dan Luksemburg Tak lagi Gunakan Jasa Huawei

Jakarta, – Operator telekomunikasi Orange dan Proximus telah memutuskan untuk secara bertahap mengganti peralatan selular buatan Huawei di Belgia dan Luksemburg dengan perlengkapan milik Nokia, dua sumber yang dekat dengan masalah tersebut mengatakan.Seperti dilansir dari laman Economic Times, sumber tersebut mengatakan operator, yang berbagi jaringan seluler mereka, telah menghadapi tekanan politik untuk menghindari Huawei sebagai pemasok menyusul tuduhan AS bahwa peralatan Huawei da…

Jasa Kirim Paxel Akan Hadir di 3 Kota Lagi di Jawa

Waktu adalah hal yang berharga. Terkadang jika kita membeli barang secara online, kita harus menunggunya cukup lama karena pihak ekspedisi membutuhkan waktu untuk mengirimkan barang tersebut. Pengantaran secara cepat dibutuhkan untuk saat ini, mengingat pada keadaan ini kita diharuskan berdiam diri dirumah dan menjaga jarak sehingga belanja secara online menjadi pilihan yang tepat.Paxel adalah salah satu layanan pengiriman barang logistik berbasis teknologi asal Indonesia yang mampu menghadirkan…

Mesin CEIR Penuh, Pemblokiran HP Tidak IMEI dibuka?

IMEI atau International Mobile Equipment Identity adalah nomor yang dicantumkan ke perangkat yang terdiri dari 15 digit. Nomor tersebut digunakan sebagai identitas resmi yang dimiliki perangkat seperti komputer  handphone maupun tablet. Centralized Equipment Identity Register atau yang disingkat CEIR merupakan suatu sistem atau mesin untuk menampung database. Selain itu CEIR ini dirancang untuk mendeteksi nomor IMEI Ponsel BM atau black market. CEIR ini menjadi acuan para operator seluler u…

Tips Belanja Online di Promo 10.10, Agar Kantong Tidak Jebol

Berbagai macam usaha dilakukan oleh para perusahaan e-commerse agar menarik minat pembeli. termasuk salah satu diantaranya dengan menggelar parade diskon dan promo. Sejumlah e-commerse pun sekarang banyak yang menggalakan promo setiap bulannya, terlebih saat tanggal dan bulan memiliki angka yang sama. Seakan menjadi tren, promo ini merebak ke hampir semua platform e-commerce di Indonesia. Tidak ketinggalan, pada bulan Oktober juga, pesta belanja online digelar pada tanggal 10, atau disebut …

Twitter Uji Metode Crowdsourcing untuk Tangani Hoax

Misinformasi terkadang membuat banyak orang menjadi salah tangkap. Bahkan misinformasi juga berpotensi untuk menjadikan suatu informasi menjadi bias. Maka tidak heran jika kondisi ini nantinya akan menjadi berita hoax dan menimbulkan keributan, terutama di jagat dunia maya. Biasanya berita yang salah, tidak akurat atau tidak lengkap atau hoax tersebut dengan mudah menyebar melalui media sosial seperti Facebook dan Twitter.  Dan seperti yang sudah bisa kita tebak, hasilnya akan menjadi …

Belanja Online di Promo 10.10, Ini Tips Agar Kantong Tidak Jebol dan Tetap Aman

Berbagai usaha dari para pengembang e-commerse dilakukan agar menarik minat pembelinya, termasuk salah satunya dengan diskon dan promo. E-commerse sekarang banyak yang menggalakan promo setiap bulannya, terlebih saat tanggal dan bulan memiliki angka yang sama. Seakan menjadi tren, promo ini merebak ke hampir semua e-commerse di Indonesia. Tidak ketinggalan pada bulan Oktober juga, pesta belanja online digelar pada tanggal 10, atau disebut dengan promo 10.10.Para pembeli terkadang kebablasan dan …

Selain iPhone, Ini Perangkat Apple yang Siap Meluncur

Jakarta, – Apple belum lama ini mengonfirmasi bakal menggelar acara pada 13 Oktober mendatang. Ajang ini digadang-gadang sebagai waktu peluncuran bagi iPhone 12.Namun, brand teknologi itu dilaporkan tak hanya siap merilis iPhone generasi baru, tetapi ada sejumlah perangkat lain yang juga bakal meluncur. Melansir dari Gizchina (9/10), berikut sejumlah perangkat Apple yang akan hadir:AirPods StudioApple sedang mengembangkan headset kelas atas milik seri AirPods. Ada desas-desus bahwa Ai…

Samsung Perkenalkan Exynos 1080, Pesaing Snapdragon 865+

Jakarta, – Samsung secara resmi mengumumkan Exynos 1080 SoC baru hari ini (9/10). Ini merupakan chipset terbaru perusahaan yang dibangun di atas proses 5nm.Dalam sebuah wawancara, Dr. Pan Xuebao, Direktur Samsung Semiconductor China Research Institute, menyampaikan bahwa mereka akan segera meluncurkan Exynos 1080 SoC terbarunya. Chip pintar itu dibangun pada proses 5nm yang akan menjadi proses LPE 5nm yang sama dengan Snapdragon 875.Bahkan dikatakan, menawarkan efisiensi energi yang l…

Realme Siapkan Amunisi Baru C17

Jakarta, – Realme C series bisa dibilang menjadi salah satu produk yang diunggulkan, ini karena ponsel yang identik ramah di kantong itu selalu membawa segudang keunggulan yang umumnya dimiliki ponsel kelas atas.Palson Yi selaku Marketing Director Realme Indonesia, dalam acara bincang daring bertajuk ‘Biz Talk With Realme’ memaparkan jika C series yang rata-rata berada di rentang harga 1 – 2,5 jutaan rupiah ini selalu menyisipkan keunggulan baru yang mendobrak.“Misalnya menyamatkan Sn…

AMD Luncurkan Prosesor Gaming yang Diklaim Terkencang di Dunia

Jakarta, – AMD merilis jajaran prosesor desktop AMD Ryzen 5000 Series yang dibangun pada arsitektur Zen 3 terbaru. Menawarkan hingga 16 core, 32 thread, dan 72 MB cache di kelas tertinggi pada AMD Ryzen 9 5950X, prosesor desktop AMD Ryzen 5000 Series ini diklaim dapat bertahan pada beban kerja yang berat dengan efisiensi daya lebih baik.“Komitmen kami dengan setiap generasi prosesor Ryzen adalah untuk menciptakan prosesor PC terbaik di dunia. Prosesor Desktop AMD Ryzen 5000 Series bar…