Usung Snapdragon 720G, HTC Desire 20+ Dijual Rp4,4 Juta
Jakarta, – Merek HTC memang sudah tidak beroperasi di Indonesia tetapi vendor asal Taiwan itu terus memproduksi smartphone. HTC Desire 20+ adalah bukti terbaru. Perangkat kelas atas ini bertenaga Snapdragon 720G dengan empat kamera belakang, layar HD+, dan baterai 5.000mAh.LCD 6,5 inci hadir dengan notch tetes air untuk kamera selfie 16MP dan resolusi 720×1.600 piksel. Ponsel memiliki desain belakang bertekstur dengan tonjolan yang memanjang secara diagonal di seluruh panel belakang. …