Poco M3 Siap Rilis, Ini Tanggalnya
Jakarta, – Poco dikabarkan akan segera menghadrikan seri baru, yakni Poco M3, dan akan diluncurkan pada 24 November. Akun Twitter resmi Poco Global membagikan teaser untuk Poco M3 mendatang.Seperti dilaporkan Gizmochina, ponsel ini akan menjadi anggota ketiga Poco M-series setelah Poco M2 dan M2 Pro.Menurut Tenaa, dan daftar lainnya, Poco M3 yang akan datang akan ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 662 yang dipasangkan dengan RAM minimal 4GB dan penyimpanan internal 64GB. Di ba…