Sharp Indonesia Gelar Virtual Exhibition
Jakarta, – Memasuki bulan Desember, tidak terasa penghujung tahun 2020 hanya beberapa hari lagi, tahun ini merupakan tahun yang sangat luar biasa, dimana sepanjang tahun seluruh manusia di dunia mengalami babak kehidupan baru. Setiap orang dihadapkan pada sebuah pola hidup baru, tidak terkecuali dalam hal berbelanja.Semenjak diberlakukan pembatasan sosial dimana setiap orang diwajibkan untuk menjaga jarak dan aktifitas luar ruang dibatasi, menuntut setiap merek untuk menciptakan inova…