Traveloka: Tren Destinasi Travel paling Diminati di Bulan Desember
Jakarta, – Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang gugusan pulaunya terhampar dari Sabang-Merauke. Menjadikan negara ini kaya akan tempat wisata yang tersebar di seluruh pulaunya. Provinsi-provinsi yang ada di Indonesia memiliki ciri khas atau karakter masing-masing yang akan menjadikan liburan Anda sekeluarga lebih berkesan dan jauh lebih menarik.Peningkatan tren destinasi traveling di Indonesia, bisa diketahui salah satunya dengan melihat jumlah pencarian kata-kata …