5 Manfaat Sering Orgasme yang Tak Disangka-sangka
Jakarta - Saat bercinta, mencapai klimaks dan orgasme merupakan hal penting untuk merasakan kenikmatan seksual. Tak hanya dapat membuat puas, orgasme ternyata juga memiliki manfaat bagi kesehatan.Pasalnya, saat orgasme tubuh akan melepaskan hormon oksitosin yang memiliki banyak manfaat. Menurut studi yang diterbitkan di Indian Journal of Endocrinology and Metabolism, oksitosin berperan untuk meningkatkan fungsi fisiologis dan patologis.Dikutip dari laman Mind Body Green, berikut 5 manfaat rutin …