berita detik

5 Fakta Terkini Terkait 3 Polisi Gugur Ditembak Oknum

Jakarta - TNI masih mengusut dugaan oknumnya terlibat aksi penembakan terhadap tiga polisi hingga tewas. Adapun tiga polisi itu gugur saat menggerebek judi sabung ayam di Kampung Karang Manik, Kecamatan Negara Batin, Way Kanan, Lampung.Mereka di antaranya AKP (Anumerta) Lusiyanto, Aipda (Anumerta) Petrus Apriyanto, dan Briptu (Anumerta) M Ghalib Surya Ganta. Oknum TNI yang diduga menembak tiga polisi itu juga telah ditangkap dan ditahan di Denpom Lampung.TNI masih melakukan pencarian senjata api…

Gempa M 4,8 Guncang Gorontalo

Jakarta - Gempa dengan kekuatan M 4,8 terjadi di Bonebolango, Gorontalo. Gempa berada di kedalaman 58 Km."#Gempa Mag:4.8, 19-Mar-2025 02:17:59WIB," demikian postingan X @infoBMKG, Rabu (19/3/2025).Titik gempa berada di 0,27 Lintang Selatan, 122.93 Bujur Timur. Belum diketahui gempa ini berpotensi tsunami atau tidak. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT <!-- SCRIPT REFRESH SLOT PARALLAX DETAIL SAAT VIEWPORT document.addEventListener('DOMContentLoaded', function () { var adSlot_pd = do…

Demonstran Israel Kecam Keputusan Netanyahu Lanjutkan Perang di Gaza

Jakarta - Demonstran Israel mengecam keputusan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu untuk melanjutkan perang di Gaza, Palestina. Mereka meminta Netanyahu fokus pada pembebasan tawanan di Gaza."Satu-satunya alasan pemerintah ingin kembali berperang adalah untuk tetap berkuasa. Itu tidak ada hubungannya dengan apa yang terbaik bagi Israel," kata salah satu pengunjuk rasa, Roy Emek, dalam sebuah rapat umum di Tel Aviv seperti dilansir Al-Jazeera, Selasa (18/3/2025).Einav Livne, yang berdemonst…

Menkum: RUU Atur TNI Aktif Bisa Isi 14 Institusi, di Luar Itu Harus Pensiun

Jakarta - Menteri Hukum Supratman Andi Agtas mengatakan draf revisi UU Nomor 34 Tahun 2024 tentang TNI akan mengatur soal 14 kementerian/lembaga yang bisa diisi oleh prajurit TNI aktif. Supratman mengatakan 14 kementerian/lembaga itu masih beririsan dengan tugas pertahanan negara."Bahwa ada penambahan dari 11 menjadi 16 itu sebenarnya hanya 14 (kementerian/lembaga), masih berkaitan tugas yang terkait dengan tugas yang terkait dengan pertahanan negara," kata Supratman di Gedung MPR/DPR/DPD, Jakar…

Warga Pejaten Timur Setuju Normalisasi Sungai: Biar Nggak Banjir Lagi

Jakarta - Banjir kembali terjadi di Pejaten Timur, Pasar Minggu, Jakarta Selatan (Jaksel). Warga sudah menganggap banjir di sana lumrah tapi tetap membuat mereka resah.Ketua RT 17/RW 7 Alam mengatakan banjir di Pejaten Timur layaknya agenda rutin tahunan. Mereka sudah hafal ketika terjadi hujan semalaman, maka harus bersiap kemungkinan terjadi banjir."Di sini banjir tuh udah kayak hal lumrah. Udah terbiasa kita tiap malam apalagi musim hujan mantau terus. Waswas pasti ada, tapi karena udah terbi…

Banjir di Jakarta Meluas Jadi 34 RT, Tertinggi 2,5 Meter di Cililitan

Jakarta - BPBD DKI Jakarta memperbarui data banjir per pukul 10.00 WIB pagi ini. Wilayah terdampak banjir dilaporkan meluas, titik genangan air tercatat ada di 34 wilayah rukun tetangga (RT) di Jakarta."BPBD mencatat saat ini genangan terjadi di 34 RT," kata Kepala Pusat Data dan Informasi (Kapusdatin) BPBD DKI Jakarta Mohamad Yohan dalam keterangan tertulis, Selasa (18/3/2025).Banjir di Jakarta pagi ini disebabkan curah hujan yang tinggi semalam serta luapan Kali Angke, Kali Sunter, dan Kali Ci…

Penjara Khusus Koruptor dan Gimmick Pemberantasan Korupsi

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto berencana membangun penjara khusus untuk para koruptor di pulau terpencil. Alasannya agar mereka tidak bisa kabur. Kalaupun mencoba, mereka akan berhadapan dengan hiu.Ide tersebut tidak istimewa. Juga menjadi ironi dengan kebijakannya sendiri yang tengah gencar melakukan efisiensi di segala bidang. Program makan bergizi gratis yang menjadi andalannya saja kekurangan dana, lantas untuk apa membangun penjara yang tidak murah.Direktur Jenderal Pemasyarakatan Keme…

Truk Kontainer Mogok di Jalan Sempit Berujung Horor Macet di Depok

Depok - Truk kontainer macet di jalanan sempit menimbulkan kemacetan horor di Jalan Radar Auri, Kota Depok. Kemacetan mengular imbas truk yang melintang di perempatan jalan.Peristiwa truk mogok ini terjadi pada Senin (17/3) siang dan terekam video amatir warga. Truk tersebut melintang di pertigaan jalan hingga membuat Jalan Radar Auri dan Jalan Putri Tunggal, Harjamukti, Depok, macet parah.Truk kontainer dengan dimensi yang lebar dan panjang itu tidak bisa melakukan manuver saat berbelok di pert…

Kasus 3 Polisi Gugur, Kodam Sriwijaya Investigasi Dugaan Keterlibatan Oknum TNI

Jakarta - Kodam II/Sriwijaya menyelidiki informasi keterlibatan oknum TNI dalam kasus tiga polisi anggota Polres Way Kanan, Lampung, gugur ditembak saat menggerebek judi sabung ayam. Kodam Sriwijaya tengah melakukan investigasi di lapangan."Bahwa informasi yang ada sedang dalam proses penyelidikan penyidikan lebih lanjut di lapangan," kata Kapendam II/Sriwijaya Kolonel Inf Eko Syah Putra Siregar kepada wartawan, Senin (17/3/2025).Eko memastikan jika ditemukan adanya keterlibatan oknum anggota TN…

Pantau Kesiapan Arus Mudik, Pimpinan MPR Naik Kapal Laut Bareng Warga

Jakarta - Memantau kesiapan arus mudik lebaran, Pimpinan MPR RI, Akbar Supratman meninjau langsung Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya. Dalam kunjungan tersebut, Akbar menyampaikan apresiasi kepada pemerintah yang telah melakukan persiapan yang matang dan mengantisipasi lonjakan penumpang mendekati lebaran."Tentunya terima kasih kepada pemerintah, yang telah menyiapkan segala alternatif, baik pengaturan dan rekayasa lalu lintas hingga menyediakan moda transportasi umum yang nyaman dan aman bagi pa…