bacaan asik

Upgrade 139 Unit Jet Tempur F-16 Lawas (Taiwan) ke Standar Viper Telah Tuntas

Meski pesanan F-16 Block 70 Viper (produksi baru) untuk Taiwan mengalami delay dari Lockheed Martin, namun negara pulau ini punya jadwal upgrade yang ketat pada armada jet tempur F-16 A/B eksisting. Bila pada pada Maret 2021 telah dirampungkan fase pertama upgrade yang terdiri dari 42 unit F-16 lawas ke standar Viper, maka ada kabar terbaru bahwa Taiwan telah merampungkan upgrade 139 unit F-16 lawas ke srandar Viper. Baca juga: Taiwan Rampungkan Fase Pertama Upgrade F-16 Lawas ke Standar F-…

Singapura Pamer Desain Fearless 60 Patrol Vessel – Head to Head dengan KCR 60M dari PT PAL Indonesia

Desain Kapal Cepat Rudal (KCR) 60M besutan PT PAL Indonesia sepertinya bakal mendapatkan penantang serius dari negara tetangga. Persisnya ST Engineering dari Singapura memperkenalkan desain Fearless 60 Patrol Vessel pada Pameran Pertahanan World Defense Show (WDS) 2024 di Riyadh, Arab Saudi. Muncul dengan penamaan yang ‘low profile’, Fearless 60 dalam desainnya justru lebih padat persenjataannya ketimbang KCR 60M. Baca juga: AL Singapura Refurbish Kapal Patroli Fearless Class Menjadi Sentin…

Otokar dan Leonardo Tampilkan Ranpur Tulpar Varian FSV dengan Meriam Kaliber 120mm

Manufaktur kendaraan tempur asal Turki, Otokar dan Leonardo, manufaktur alat pertahanan dari Italia, berkolaborasi dalam Pameran Pertahanan Internasional World Defense Show (WDS) 2024 di Riyadh, Arab Saudi (4 – 8 Februari 2024). Yakni dengan memperkenalkan ranpur roda rantai Otokar Tulpar dalam varian yang dilengkapi kubah (turret) meriam Hitfact II kaliber 120 mm. Baca juga: Otokar (Turki) Luncurkan Alpar – Prototipe Robot Tempur Lapis Baja Roda Rantai dengan Berat 15 Ton Otokar Tulpar yan…

Meski Pesawat Tak Diterima, Turki Dituntut Bayar Biaya Maintenance Enam Unit F-35A Lightning II

F-35A Turki yang ‘ditahan’ di AS. Ibarat sudah jatuh tertimpa tangga, inilah gambaran yang dialami Turki dalam proyek pengadaan jet tempur stealth F-35A Lightning II. Setelah terkena Countering America’s Adversaries Through Sanctions Act (CAATSA) yang berujung didepaknya Turki dari proyek pengadaan F-35A, maka Turki masih mendapat tuntutan, yakni ‘keharusan’ untuk membayar kompensasi biaya pemeliharaan atas enam unit F-35A Turki yang ironisnya tidak pernah diterima oleh Turki. Baca juga: AS…

Cockerill i-X 4×4 – Mampu Menembak Akurat Saat Melaju 120 Km Per Jam

John Cockerill Defense yang bermarkas di Belgia, secara khusus merancang ranpur (kendaraan tempur) Cockerill i-X 4×4 untuk pasar Timur Tengah. Sebagai bukti, Cockerill i-X diluncurkan pertama kali pada Pameran Pertahanan Internasional WDS (World Defense Show) 2022 yang diadakan di Riyadh, Arab Saudi. Dan dua tahun berlalu, pada WDS 2024 (4 – 8 Februari 2024), John Cockerill mengumumkan pencapaian Cockerill i-X, yakni sebagai ranpur darat pertama di dunia yang mampu menembak tepat sasaran, saat m…

Pertama dalam Tiga Dekade, Angkatan Udara Swiss Gelar ‘Take-off and Landing’ Jet Tempur di Jalan Raya

Adopsi jalan raya sebagai landas pacu bagi jet tempur bukan sesuatu yang asing dilakoni negara-negara Eropa, namun pasca invasi Rusia ke Ukaina pada Februari 2022, maka intenstitas latihan lepas landas dan mendarat di jalan raya kembali digiatkan. Selain belum lama dilakukan Swedia dan Finlandia, rupanya Swiss sebagai negara netral yang telah bergabung sebagai pemesan jet tempur F-35A, telah ikut menggelar latihan serupa. Baca juga: Lakukan “hotpit refueling,” Jet Tempur F-35A Norwegia Take…

Leonardo (Otobreda) 127/64 – Bakal Jadi Meriam dengan Kaliber Terbesar di Armada Kapal Perang TNI AL

Meski saat didatangkan belum dilengkapi rudal anti kapal, namun potensi pengadaan dua OPV (Offshore Patrol Vessel) rasa frigat dari Italia, Paolo Thaon di Revel class dengan metode rapid acquisition, merupakan momen besar bagi sistem senjata kapal perang TNI AL. Pasalnya OPV Thaon di Revel class dalam paketnya dibekali meriam Otobreda 127/64 pada haluan. Bila pengadaan OPV ini terealisasi, maka predikat kapal perang TNI AL dengan kaliber terbesar bukan lagi berada di korvet Fatahillah class. Bac…

Bell AH-1J Cobra – Bukti ‘Kecintaan’ Iran pada Helikopter Serang AS yang Kenyang Pengalaman Tempur

Selain jet tempur F-5 E/F Tiger, F-4 Phantom dan F-14A Tomcat, maka helikopter serang AH-1J Cobra juga jadi salah satu alutsista yang didapatkan Iran dari Amerika Serikat sebelum Revolusi Islam pada tahun 1979. Setelah Revolusi, hubungan antara AS dan Iran memburuk, dan Iran kemudian mengembangkan kapabilitas produksi lokal dan pemeliharaan untuk sebagian besar alutsista buatan AS, dalam hal ini termasuk AH-1J, yang jumlahnya saat ini ada sekitar 80 unit yang serviceable di tangan Angkatan Darat…

Kuwait Kirim MBT M-84AB ke Ukraina – Jawara Gurun dengan Predikat Battle Proven

Memasuki tahun ketiga perang Ukraina, pasokan Main Battle Tank (MBT) dari negara-negara Barat/NATO terasa mulai seret. Ukraina yang berharap donasi alutsista berat tentu merasakan kebutuhan mendesak akan hadirnya MBT yang bukan cuma unggul dalam kualitas, tapi ideal secara kuantitas. Nun jauh dari Timur Tengah, ada kabar bahwa Kuwait tengah mengirimkan armada MBT M-84AB ke Ukraina. Nama M-84AB terdengar asing, meski pada dasarnya merupakan varian dari MBT T-72. Baca juga: Rusia Kembangkan T…

Di Ambang Perang, Iran Tampilkan Rudal Anti Tank “Shafaq” dari Helikopter Serang AH-1J Cobra

Meski tengah di ambang perang dengan Amerika Serikat, namun Iran tak pernah sepi dari kejutan. Setelah pada bulan November 2021 memperkenalkan rudal anti tank Almaz sebagai senjata di helikopter serang AH-1J Cobra, maka ada kabar terbaru bahwa AH-1J Cobra Angkatan Darat Iran kini diperkuat jenis rudal anti tank baru, yakni Shafaq. Baca juga: AH-1 Cobra Iran Punya Rudal Anti Tank Baru, Almaz (Varian Ilegal dari Rudal Spike) Dalam video yang diposting akun X (d/h Twitter) @IranDefense, diperl…