bacaan asik

Kapal Selam KRI Nanggala 402 Hilang di Utara Pulau Bali

KRI Nanggala 402 Meski masih menunggu kabar resmi dari pihak TNI AL, hari ini (21/4/2021) ada kabar yang tidak menyenangkan dari dunia alutsista di Tanah Air. Dilansir dari Kompas.id, dikabarkan Satu dari lima kapal selam yang dimiliki Indonesia, KRI Nanggala 402 hilang. Kapal selam buatan Jerman tahun 1979 tersebut, dikhawatirkan, tenggelam. Baca juga: TNI AL Ajukan Pengadaan Dua Kapal Penyelamat Kapal Selam dengan Kemampuan Hidrografi Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto membenarkan insiden it…

A-215 Grad-M – Peluncur MLRS 122mm Serba Otomatis Andalan Kapal Perang Rusia

Meski baru digunakan secara terbatas, MLRS (Multiple Launch Rocket System) kaliber 122 mm sudah digunakan sejak lama sebagai arsenal senjata yang dipasang di kapal perang. Dengan daya hancurnya yang besar, MLRS dengan roket 122 mm dominan digunakan sebagai senjata bantuan untuk tembakan ke arah pantai atau pesisir yang dikuasai musuh. Baca juga: RM70 Grad Korps Marinir Kini Jadi Senjata Penggebuk dari Tengah Laut Selain Indonesia dan Cina yang telah menjajal platform roket MLRS 122 mm di kapal p…

AC-208 Combat Caravan – Jawara Penerbangan Perintis yang Dipersenjatai Rudal Hellfire

Banyak jalan untuk menjadikan pesawat komersial mampu menjalankan misi COIN (Counter Insurgency), seperti salah satunya adalah Cessna 208 Grand Caravan, pesawat yang dikenal sebagai jawara penerbangan perintis di Papua ini, rupanya punya varian yang dipersenjatai, tak tanggung-tanggung, dengan label sebagai AC-208 Combat Caravan, pesawat turboprop bermesin tunggal ini dipersenjatai rudal udara ke permukaan AGM-114M atau AGM-114K Hellfire. Baca juga: Textron AT-6E Wolverine – Andalan Terbaru AU A…

Sukhoi Su-30MK2 TNI AU Lakukan Serangan Jarak Jauh dengan Rudal Udara ke Permukaan Kh-29TE

(TNI AU) Senin, 19 April 2021, rupanya ada gebrakan besar yang dilakukan armada jet tempur Sukhoi Su-30MK2 Skadron Udara 11 TNI AU. Bertolak dari Lanud Hasanuddin di Makassar, dua jet tempur twin engine tersebut terbang langsung sejauh 1.200 km, dan di lokasi sasaran, untuk pertama kalinya, rudal udara ke permukaan Kh-29TE di Air Weapon Range (AWR) Pandanwangi Lumajang, Jawa Timur. Baca juga: Kh-29TE – Rudal Udara ke Permukaan Berpemandu TV Andalan Sukhoi TNI AU Dikutip dari Tribunnews.com, KSAU…

Perancis Rilis Info Lanjutan Tentang “PANG,” Kapal Induk Nuklir Masa Depan

Kementerian Pertahanan Perancis telah memproklamirkan PANG (Porte Avion Nouvelle Generation atau new generation aircraft carrier) sebagai pengganti kapal induk Charles de Gaulle pada tahun 2038. Seperti diketahui, Charles de Gaulle merupakan kapal induk nuklir berbobot 42.500 ton yang dibangun pada periode 1987-2000. Dan, seolah mengukuhkan program PANG, pada 8 April 2021, Kemhan Perancis merilis informasi yang lebih detail tentang kapal induk nuklir masa depan Perancis tersebut. Baca juga: Saat…

Boeing Australia Kembangkan Drone ScanEagle dengan Teknologi Otonom Anti Tabrakan

(Insitu Pacific/Boeing Australia) Australia dikenal sebagai pengguna drone intai ScanEagle terbesar di luar Amerika Serikat. Bahkan, Angkatan Darat Australia pernah mengerahkan ScanEagle dalam operasi di Irak dan Afghanistan, meski kini hanya dioperasikan oleh Angkatan Laut Australia (RAN), ada kabar bahwa ScanEagle milik Australia mendapatkan kemampuan baru dalam hal navigasinya. Baca juga: Angkatan Laut Malaysia Resmikan Beroperasinya Skadron Drone ScanEagle Dikutip dari Janes.com (16/4/2021),…

Jelang Peluncuran, Inilah Sosok Kapal Selam AIP Spanyol – S-81 Isaac Peral

(Navantia) Ada kabar baru dalam jagad kapal selam diesel listrik global, tepatnya Negeri Matador akan kedatangan jenis kapal selam anyar, pada 17 April lalu, galangan Navantia di Kartagena telah memperlihatkan sosok kapal selam perdana S-80 Plus class, yaitu S-81 Isaac Peral. Kemunculan Isaac Peral tentu ada maksudnya, dimana kapal selam ini rencananya akan resmi diluncurkan pada 22 April 2021. Baca juga: Cina Perbesar Fasilitas Produksi Kapal Selam AIP di Wuhan Bagi Angkatan Laut Spanyol, hadir…

Di Luar Kelaziman, Kapal Pelacak Rudal Balistik milik AS Tiba di Singapura

(Navy.mil) Belum lama ini, telah melintas kapal riset Cina Yuan Wang 6 yang merupakan kapal dengan kemampuan melacak satelit dan rudal balistik. Yang menarik, kapal itu melintasi Selat Sunda dari arah Samudera Hindia menuju Laut Cina Selatan. Entah ini kebetulan atau sebaliknya, Sabtu (17/4/2021), di luar kelaziman dan untuk pertama kalinya, telah tiba kapal pelacak rudal balistik milik Angkatan Laut Amerika Serikat di Singapura. Baca juga: Yuan Wang 6 – Kapal Pelacak Satelit dan Rudal Balistik …

Hari ini 75 Tahun Lalu, Pembom “Pangeran Diponegoro II” Terbang dari Lanud Bugis

(Istimewa) Selain 9 April yang diperingati sebagai HUT TNI AU, rupanya masih di bulan April, ada kenangan tersendiri bagi sejarah TNI AU, persisnya pada hari ini 75 tahun lalu yang bertepatan dengan 17 April 1946, pesawat pembom berat Jepang Nakajima Ki-49 Donryu (Storm Dragon) yang dikenal sebagai pesawat “Pangeran Diponegoro II” berhasil melaksanakan uji coba terbang perdana di Pangkalan Udara Bugis, atau sekarang dikenal sebagai Lanud Abdulrachman Saleh di Malang, Jawa Timur. Baca juga: Tupol…

Selamat Jalan KRI Karang Tekok 982, Kapal Angkut Cepat Buatan Jerman Berdesain Streamline

(TNI AL) Jumat, 16 April 2021, menjadi momen perpisahan bagi unsur Satuan kapal Bantu (Satban) Koarmada II, persisnya KRI Karang Tekok 982 telah resmi dipensiunkan lewat upacara di Dermaga Tengah Mako Koarmada II, Ujung, Surabaya. KRI Karang Tekok 982 adalah jenis kapal angkut personel yang diperoleh TNI AL sebagai bagian dari hibah dari PT ASDP Indonesia Ferry pada tahun 2005. Baca juga: KRI Karang Pilang 981 – Nasib Kapal Angkut Sipil yang Terkena “Wajib Militer” Meski berstatus sebagai kapal …