bacaan asik

Pasifik Memanas, Gugus Tempur Armada Pasifik Rusia Dekati Hawaii

 (@OSINT_1) Kawasan Pasifik kini dilanda ketegangan, kali ini bukan karena aksi provokasi militer Cina versus Amerika Serikat, melainkan antara AS dengan gugus tempur Armada Pasifik Rusia. Seperti diwartakan media internasional, gugus tempur Armada Pasifik Rusia tengah berlayar mendekati Kepulauan Hawaii. Disebut gugus tempur, lantaran AL Rusia membawa banyak kapal perang guna mendekati sarang Armada Pasifik AS. Baca juga: RNS Varyag: “Supercarrier Killer,” Inilah Kapal Penjelajah Rudal And…

Gantikan Armbrust, Korps Marinir Thailand Mulai Gunakan Senjata Anti Tank M72 EC Mk1

(Foto: Sompong Nondhasa/Battlefield Defense) Ada kesamaan selera antara militer Indonesia dan Thailand, salah satunya untuk adopsi senjata anti tank dan perkubuan sekali pakai (disposable), yaitu sama-sama mengadopsi Armbrust buatan Jerman. Namun, karena usia Armbrust yang sudah terbilang tua, yang mungkin usia pakainya telah lewat. Dan update kabar terbaru datang dari Korps Marinir Thailand yang telah mulai menggantikan Armbrust dengan jenis senjata baru. Baca juga: Armbrust – Senjata Anti Tank…

Iran Luncurkan “Shahin” – Kapal Pemburu Ranjau Berdesain Katamaran

Kapal pemburu ranjau Shahin. Kabar bahwa militer Iran telah meluncurkan beragam jenis kapal perang produksi dalam negeri, baik kapal perang permukaan dan kapal selam, sudah lazim kita dengar. Namun, sejauh ini belum pernah terdengar Iran meluncurkan kapal pemburu dan penyapu ranjau. Hal ini terasa kontras, mengingat Iran selama ini dikenal sebagai pihak yang kerap dituduh menabur ranjau laut di sekitaran Selat Hormuz. Baca juga: Alexandrit Class – Generasi Terbaru Kapal Penyapu Ranjau AL Rusia D…

AU AS Kembangkan Drone Mikro dengan Tampilan dan Manuver Mirip Serangga

(Photo by Marcus Morton) Militer Amerika Serikat rupanya masih penasaran dengan pengembangan drone intai taktis berukuran nano atau mikro, setelah mengoperasikan Black Hornet 3 yang bobotnya lebih ringan dari sebungkus Indomie, kini diwartakan Angkatan Udara AS (US Air Force) tengah mengembangkan drone berukuran mikro dengan tampilan layaknya serangga. Baca juga: Perusahaan Asal Cina Rilis Nano Drone Kopian Black Hornet 3 Dikutip dari defence-blog.com (19/6/2021), disebutkan pihak AU AS telah me…

Kapal Induk USS Gerald R. Ford Jalani Uji Efek Ledakan Setara Gempa 3,9 Skala Richter

Pengujian yang satu ini rasanya tidak sembarang bisa dilakukan oleh setiap negara kala mempersiapkan kehadiran kapal perang barunya. Persisnya uji yang dimaksud adalah shock trial, alias pengujian untuk mengukur imbas akibat efek ledakan pada struktur kapal. Pada 18 Juni 2021, kapal induk nuklir USS Gerald R. Ford (CVN-78) telah merampungkan sesi pertama Full Ship Shock Trials yang dilakukan 100 mil dari Lapas Pantai Florida. Baca juga: Kapal Induk Nuklir USS Theodore Roosevelt Lintasi ALKI II, …

Awasi Ketat Garis Perbatasan, Korea Selatan Hadirkan Robot Pengintai di Atas Rel

Meski sudah mengadopsi beragam alutsista canggih, tetap saja, sampai saat ini Korea Selatan masih menghadapi momok tersendiri bila berbicara tentang keamanan pada garis batas perbatasannya dengan Korea Utara. Mengingat kedua negara masih berstatus gencatan senjata, provokasi menjadi hal yang kerap terjadi di wilayah perbatasan yang dikenal sebagai DMZ atau Garis Demarkasi Militer. Baca juga: Tangkal Hujan Artileri, Korea Selatan Andalkan Arthur Radar Fire Finder Dan salah satu kiat terbaru yang …

Ukraina Tampilkan Gekata, Sistem AEW&C dengan Platform Drone Intai

(Defense Express) Faktanya, bukan perkara mudah untuk mengakuisisi pesawat intai dengan kemampuan peringatan dini atau kondang disebut Airborne Early Warning and Control (AEW&C). Sebagai buktinya, sejak Minimum Essential Force II bergulir pada periode 2015 – 2019, realisasi pengadaan pesawat AEW&C yang telah dicanangkan akan dibeli Indonesia, tak kunjung menuai kontrak apa pun. Baca juga: Australia Canangkan Penggantian E-7A Wedgetail, Bagaimana Nasib Indonesia untuk Punya AEW&C? Pen…

Buntut Kontrak Penjualan Enam Frigat FREMM Bargamini Class ke Indonesia, Perancis Dibuat Kecewa!

Kontrak pengadaan enam unit frigat FREMM Bargamini Class dan dua unit frigat Maestrale Class yang dimodernisasi dari Italia untuk Indonesia, rupanya menuai respon dari pihak Perancis. Dikutip dari situs latribune.fr (17/6/2021), disebutkan adanya kekecewaan yang besar dari Perancis kepada Italia, lantaran Perancis memandang Italia selama ini justru kurang terlihat dalam pemasaran alutsista di matra laut, khususnya frigat FREMM kepada Indonesia. Baca juga: Singkirkan Tawaran Belanda, Jepang dan I…

MX-1 Kalakian – Ranpur Lapis Baja Asli Cita Rasa Filipina

Meski debutnya tidak semoncer ranpur Anoa produksi PT Pindad, namun, Filpina rupanya juga pernah mengembangkan ranpur lapis baja beroda ban (panser), yang terbilang cukup serius, lantaran bukan sekedar rancangan semata, melainkan sudah diproduksi dalam beberapa varian prototipe. Baca juga: GKN Simba 4×4 – Bertarung di Marawi, Inilah Ranpur Khas Filipina Punya Ranpur asal Negeri Pinoy yang dimaksud adalah MX-1 Kalakian, dikutip dari beberapa sumber, MX-1 Kalakian dikembangkan pada awal tahun 2000…

Rudal Hanud QW-3 Twin Launcher Tampil di Latihan “Jalak Sakti 2021”

(Instagram @bamsbramble) Rudal hanud MANPADS (Man Portable Air Defence Systems) QW-3 identik sebagai alutsista andalan yang dioperasikan Korps Paskhas TNI AU. Namun, agak jarang terlihat tampilan rudal ini dalam twin launcher. Seperti pada Latihan “Jalak Sakti 2021,” terlihat QW-3 twin launcher sebagai sistem hanud yang ikut digelar. Baca juga: Melihat dari Dekat Platform QW-3 Twin Launcher, Rudal Denhanud Paskhas TNI AU QW-3 twin launcher sontak mengingatkan pada jenis rudal hanud Mistral Atlas…