artikel travelling

Istana Kuning, Saksi Bisu Kerajaan Kutaringin

Sebelum terbentuk menjadi Indonesia, negeri ini sudah berdiri dengan berbagai macam kerajaan. Bahkan, hingga saat ini kerajaan-kerajaan ini masih ada yang berdiri, ada juga yang meninggalkan istana-istana nan eksotis yang bisa kamu kunjungi. Salah satunya adalah Istana Kuning. Keindahan kawasan ini memang  wajib kamu kunjungi, tidak hanya bisa soal sejarah saja. Melainkan, ada banyak spot foto yang juga bisa kamu nikmati. Warisan dari kerajaan waringin ini menjadi salah satu objek wisata ya…

Banyu Panas Hantakan, Tempat Wisata Keluarga Terbaik di Hulu Sungai Tengah

Sampai saat ini air panas masih menjadi salah satu tujuan wisata yang tidak bisa dihindarkan. Suasananya yang tenang, dengan khasiatnya yang memang terbukti untuk tubuh, membuat banyak wisatawan yang menyempatkan diri berkunjung. Seperti halnya di daerah Barabai yaitu, Banyu Panas Hantakan. Banyak wisatawan yang sudah membuktikan tempat ini sebagai salah satu kawasan favorit untuk para keluarga. Dengan suasananya yang asri. Tidak heran bila banyak orang yang datang dan pergi setiap hari sabtu da…

Museum Lewu Hante, Rumah Adat Dengan Berbagai Macam Koleksi

Indonesia mempunyai banyak sekali museum yang menyimpan berbagai macam benda sejarah. Salah satunya adalah Museum Lewu Hante yang begitu menarik untuk dikunjungi. Bentuknya sendiri tampak mengesankan. Kamu bisa menikmati dua patung yang bernama Upu dan juga Wawei yang mencerminkan laki-laki dan perempuan suku Dayak. Museum ini bisa juga dikatakan sebagai sebuah rumah adat yang cukup tinggi. Suasana sekitarnya juga cukup mengesankan. Suasananya asri membuat kamu betah untuk berlama-lama di tempat…

Awandaru Village Jogja, Surga Tersembunyi di Hutan Tropis Kota Pelajar

Awandaru Village Jogja merupakan homestay yang terletak di Kecamatan Kasihan, Kabupaten Bantul, D.I. Yogyakarta. Lokasinya tersembunyi di pusat kota, yaitu di tengah hutan tropis alami kawasan Bukit Tugu Gentong. Sekitar akomodasi terdapat dua air terjun yang masih asri dan alami, yaitu Kedung Pengilon dan Curug Pulosari yang selalu mengalir sepanjang tahun. Bagi yang menginginkan akomodasi untuk menyendiri dan menyegarkan pikiran dari segala kepenatan rutinitas harian, namun terlalu malas untuk…

10 Tempat Aesthetic di Bandung untuk Nongkrong Santai Saat Akhir Pekan

Bandung merupakan ibukota dari Provinsi Jawa Barat. Lokasinya yang tak jauh dari Jakarta, Bandung hampir selalu ramai dikunjungi oleh wisatawan di setiap akhir pekan atau libur panjang. Bandung memiliki berbagai jenis destinasi wisata. Terdapat juga tempat-tempat aesthetic di Bandung untuk nongkrong santai bersama teman, sahabat, atau kekasih di akhir pekan. Berikut ini disajikan beberapa rekomendasi tempat aesthetic di Bandung dengan panorama alam menakjubkan yang cocok untuk nongkrong dan berb…

Kerajaan Aru di Deli Tua, Kisah Negeri Bajak Laut di Dunia Nyata

Kerajaan Aru merupakan sebuah negeri yang pernah berdiri di kawasan pantai timur Sumatera Utara sekarang pada abad ke-13 hingga 16 Masehi. Keberadaan negeri ini masih simpang siur, beberapa literatur menyebut lokasinya berada di Telok Aru di Kaki Gunung Seulawah (Aceh Barat), kemudian Lingga, Berumun, bahkan di Deli Tua, Kabupaten Deli Serdang. Berdasarkan temuan aktivitas arkeologi, Kerajaan Aru sempat berpindah-pindah. Pada abad ke-13 sampai 14 Masehi, Kerajaan Aru berpusat di Kota Rentang (Ha…

Dreamy Tiny House, Homestay Unik nan Artistik di Pusat Kota Jogja

Dreamy Tiny House merupakan akomdoasi bertipe homestay yang ada di Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul, Yogyakarta. Meskipin berada di Bantul, akomodasi ini memiliki akses yang tak jauh dari sejumlah objek pariwisata populer, Seperti Keraton Yogyakarta (5,41 km), Taman Sari (5,52 km), Jalan Malioboro (5,92 km), dan Museum Benteng Vredeburg (5,96 km). Seperti namanya, akomodasi ini mengusung konsep Tiny House yang kini sedang menjadi tren di berbagai negara maju. Less is more adalah konsep pe…

Pura Mangkunegaran Surakarta, Saksi Bisu Modernitas di Jawa

Sebagian besar masyarakat Indonesia mungkin telah mengenal Kesultanan Yogyakarta dan Kasunanan Surakarta sebagai pecahan Kerajaan Mataram Islam yang berkuasa di tanah Jawa. Tidak, masih ada satu lagi yaitu Praja Mangkunegaran yang berkuasa di Surakarta sejak 1757 sampai tahun 1946. Penguasanya yaitu Wangsa Mangkunegaran, dimulai dari Mangkunegara I. Kerajaan ini terbentuk melalui Perjanjian Salatiga oada 1757 antara R,M, Said yang kemudian bergelar K.G.P.A.A Mangkunegara I dan Pakubuwono III dar…

Toko Djoen Jogja, Kedai Roti Legendaris dari Kota Pelajar Sejak 1935!

Toko Djoen Jogja bisa dibilang sebagai salah satu kedai roti paling tua dan legendaris di Indonesia karena telah berdiri bahkan sebelum negara ini merdeka, yaitu pada tahun 1935. Lokasinya berada di Jalan Margo Mulyo Nomor 78, Yogyakarta atau tepat di berada di ruas Jalan Malioboro. Toko Djoen menjadi satu-satunya ruko dengan lantai dua berupa lantai tembok. Meskipun di tengah gempuran ragam kuliner kekinian, keberadaan Roti Djoen atau yang sekarang bernama Bakery & Shop Djoen Lama terbukti …

Bukit Wairinding, Indahnya Padang Savana Dari Sumba

Nusa Tenggara Timur menjadi salah satu kawasan wisata yang saat ini sedang naik daun. Tidak hanya memiliki Labuan Bajo saja. Provinsi yang dikenal dengan tanah tandus dan panas ini masih mempunyai satu kawasan lagi yaitu Sumba. Dimana, ada Bukit Wairinding yang lagi populer di kalangan Milenial. Bukan tanpa sebab, wisatawan melirik kawasan ini. Banyak panorama menarik yang bisa ditemui. Apalagi, di Bukit Wairinding, keindahannya melebihi bukit lainnya. Pancaran sinar matahari kala sore menjadi s…