artikel otomotif

Intip Harga dan Spesifikasi Mobil Sport Toyota Supra MK4

Artikel Oto – Para petrol head pasti kenal dengan Toyota Supra MK4 atau generasi keempat. Mobil sport yang dirilis pada tahun 1990an ini merupakan salah satu mobil ikonik pada masanya. Tampilan yang sporty dan mesin yang sangar menjadi hal yang disukai oleh sebagian besar orang. Lantas, bagaimana spesifikasi dan harga dari mobil sport Toyota Supra MK4? Mengenai Toyota Supra MK4 Generasi pertama dari Toyota Supra hadir pada tahun 1978 dengan nama Toyota Celica Supra atau Celica XX di Jepang. Supra…

Citroen Resmi Hadir di Indonesia, Ini 3 Mobil Barunya

Artikel Oto – Terakhir menjajakan mobil pada tahun 1990an, Citroen secara resmi kembali hadir mewarnai pasar otomotif di Indonesia. Kembalinya Citroen ke Tanah Air diumumkan lewat konferensi pers yang berlangsung di Jakarta pada Selasa (4/10). Citroen hadir membawa tiga mobil terbaru dengan segmen yang berbeda. Untuk memasarkan produknya, Stellantis N.V. selaku perusahaan induk Automobiles Citroen menunjuk Indomobil Group sebagai agen pemegang merek Citroen di Indonesia. Sebagai informasi, Indomo…

Begini Cara Set Ganjil Genap di Aplikasi Google Maps

Artikel Oto – Beberapa kota besar di Indonesia menerapkan sistem ganjil genap pada ruas jalan tertentu untuk mengatasi kemacetan lalu lintas. Agar memudahkan pengendara untuk mencari ruas jalan yang bebas dari aturan ganjil genap, bisa mencari rute alternatif menggunakan Google Maps. Lantas, bagaimana cara set ganjil genap di aplikasi Google Maps? Sekilas Mengenai Google Maps Google Maps merupakan sebuah layanan digital dengan bentuk peta. Layanan ini menampilkan gambar lokasi jalanan, hingga tin…

BMW Hadirkan i4 M50 EV Hasil Kolaborasi dengan Kith

Artikel Oto – BMW berkolaborasi dengan brand fashion Kith meluncurkan i4 M50 EV Kith Edition. Mobil listrik edisi spesial tersebut akan dijual secara terbatas, hanya 7 unit di seluruh dunia. i4 Kith Edition nantinya akan dilelang bulan ini. Sebelumnya, BMW pernah bekerja sama dengan Kith untuk mendesain kembali M4 Competition Coupe. Sama seperti M4, i4 edisi spesial ini didesain oleh founder dari Kith, yaitu Ronnie Fieg. Tampilan elegan pada i4 ini terinspirasi dari mobil listrik pertama BMW, yai…

Zero Labs Ubah Ford Bronco Lawas jadi Mobil Listrik

Artikel Oto – Ford Bronco merupakan salah satu SUV asal Amerika Serikat yang ikonik. Meskipun sudah dirilis versi terbarunya, Ford Bronco klasik tahun 1960an masih menjadi primadona bagi sebagian orang. Untuk menghidupi kembali SUV yang ikonik tersebut, Zero Labs membuat versi mobil listrik dari Ford Bronco. Sebagai informasi, Zero Labs Automotive merupakan perusahaan otomotif yang berbasis di Hawthorne, California, Amerika Serikat. Perusahaan yang didirikan pada tahun 2015 ini membuat mobil klas…

Mengenal Fungsi dari Crumple Zone pada Mobil

Artikel Oto – Saat terjadi tabrakan, bagian depan mobil dibuat lebih mudah ringsek dan remuk. Sebagian orang menganggap bahwa kualitas bagian depan mobil yang buruk sehingga mudah ringsek. Meskipun demikian, hal ini merupakan anggapan yang salah. Mobil yang bagian depannya mudah ringsek sudah menggunakan teknologi crumple zone. Berikut ini adalah pengertian, serta fungsi dan cara kerja dari crumple zone pada mobil. Pengertian dari Crumple Zone Crumple zone merupakan sebuah area pada kendaraan yan…

Stiker Mobil Maxdecal 9800 Series, Mirip dengan Cat Asli!

Artikel Oto – Penggunaan stiker atau decal pada mobil dinilai lebih praktis ketimbang pengecatan ulang. Selain lebih mudah untuk dicopot dan dipasang, penggunaan stiker juga lebih murah. Maxdecal, salah satu merek yang menjual decal dan stiker mobil menampilkan produk terbarunya, yaitu 9800 series dan Paint Protection Film. Produk tersebut ditampilkan dalam Indonesia Modification & Lifestyle Expo (IMX) 2022. Sebagai informasi, Maxdecal sudah merilis 32 warna baru pada awal tahun 2022. Hingga …

Ini Harga BBM per 1 Oktober 2022 di Seluruh SPBU

Artikel Oto – Pemerintah kembali menyesuaikan harga BBM (bahan bakar minyak) di sejumlah SPBU di Indonesia. Penyesuaian dari harga BBM dilakukan per 1 Oktober 2022. Lantas, bagaimana dengan harga BBM di seluruh Indonesia? Penyesuaian harga BBM tersebut dilakukan untuk mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No.62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Peng…

Chery Resmi Produksi Mobil di Indonesia

Artikel Oto – Chery tampaknya sangat serius untuk masuk ke dalam pasar otomotif Tanah Air. PT Chery Sales Indonesia secara resmi melakukan produksi mobil perdana mereka di Indonesia pada 20 September 2022. Produksi mobil asal China tersebut dilakukan di pabrik rekanan milik Handal Indonesia Motor yang berlokasi di Bekasi, Jawa Barat. Sebagai informasi, PT Handal Indonesia Motor diketahui sudah memproduksi berbagai macam mobil di Indonesia. Pabrik tersebut pertama kali didirikan pada tahun 1995. L…

Begini Cara Menghilangkan Baret pada Mobil Berwarna Silver

Artikel Oto – Mobil berwarna silver menjadi pilihan bagi sebagian orang karena memberikan kesan mewah dan modern. Layaknya mobil berwarna lain, mobil silver juga dapat terlihat jelek ketika timbul baret pada permukaan bodi. Berikut ini merupakan tips merawat dan cara menghilangkan baret pada mobil berwarna silver. Penyebab Cat Mobil Baret Seiring dengan penggunaan, baret bisa saja timbul pada mobil. Biasanya, adanya goresan pada bodi terjadi akibat bersenggolan dengan objek lain saat berkendara. …