Artikel Unik dan Informasi Menarik Serta Beragam Bacaan Asik

Shopee Affiliates Program

Twitter Permudah Mencari Tweet History di iOS

Jakarta, – Ikon pencarian baru ditemukan oleh XDA pada aplikasi Twitter versi iOS. Mengetuk ikon kaca pembesar di sudut kanan atas halaman Twitter pengguna akan bisa mencari tweet yang diposting oleh orang lain atau akun sendiri.Menggunakan fitur baru sangat mudah. Ketuk kaca pembesar untuk membuka bilah pencarian, dan cukup ketik istilah pencarian.Fitur baru ini sebenarnya merupakan jalan pintas untuk fitur yang sudah dapat dilakukan oleh pengguna Twitter yang menjalankan aplika…

Lukisan Wajah Para Artis dan Pejabat Berbahan Sampah Plastik

Jakarta - Edy Suranta Ginting (38) adalah pekerja seni yang melukis dengan menggunakan sampah plastik. Ia menekuni pekerjaan ini dari tahun 2016 awal sebagai bentuk kepeduliannya pada lingkungan.Edy membedakan 2 jenis lukisan yang ia kerjakan, lukisan pesanan dan lukisan idealis. Lukisan pesanan merupakan lukisan yang dipesan dari orang lain, sedangkan lukisan idealis adalah tumpahan ide yang dirasakan tanpa rasa beban.Pada awal memulai karir sebagai pelukis dengan sampah, Edy melukis wajah kera…

Halimah Cleaning Service Penemu Cek Rp 35,9 M Tak Berharap Imbalan

Jakarta - Halimah (36), petugas cleaning service Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, penemu dompet serta cek senilai Rp 35,9 miliar mengharapkan imbalan sama sekali. Yang penting baginya dompet dan cek itu sudah kembali kepada pemiliknya.Pengusaha pemilik dompet tersebut bernama Sunardi. Sunardi sudah menerima dompetnya dan mengucapkan terima kasih. Halimah pun tak mengharapkan imbalan atas aksinya ini."Biasa saja, saya tidak banyak berharap banyak yang barang atau dompet si bapaknya sudah kemba…

Viral Gegara Pakai Hand Body Lotion Palsu, Kulit Wanita Ini Jadi Gosong

Jakarta - Seorang wanita asal Palembang, Sumatera Selatan, menjadi korban dari losion hand body palsu. Kejadian ini diceritakan langsung oleh dokter estetika Sherren Dhillon, MBBS, melalui akun TikTok @makeupxsherren.Dia mengatakan pasien tersebut memakai losion hand body tanpa merek dan tidak memiliki nomor BPOM untuk memutihkan kulit. Namun, produk tersebut membuat kulit pasien menjadi kemerahan hingga menghitam."Halo hari ini kita kedatangan korban lagi ya. Korban hand body abal-abal. Pertama…

Inggris: Rebranding Facebook tidak akan Hentikan Tuntutan Pidana 

Jakarta, – Menteri Inggris Nadine Dorries memperingatkan perusahaan teknologi dan eksekutif bahwa mengubah nama perusahaan mereka tidak akan menghentikan mereka dari menghadapi sanksi pidana, menurut laporan CNBC. Peringatan tersebut ditujukan langsung kepada Facebook yang baru saja mengubah nama perusahaannya menjadi Meta.Dorries, menteri Inggris untuk digital, budaya, media, dan olahraga, mengatakan kepada anggota parlemen pada hari Kamis di sidang RUU Keamanan Online, “Ketika kerus…

Korps Marinir AS (USMC) Berencana Jual AAV (LVTP-7), Indonesia Wajib Monitor

Kabar yang satu ini layak dicermati netizen +62, pasalnya Korps Marinir Amerika Serikat (USMC) punya rencana besar untuk menjual armada ranpur lapis baja amfibi Assault Amphibious Vehicles (AAV) atau dikenal juga sebagai LVTP-7, seperti yang dioperasikan Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi (Yonranratib) Korps Marinir TNI AL. Baca juga: Korps Marinir AS Rilis Hasil Investigasi Kecelakaan Tenggelamnya Ranpur AAV (LVTP-7) Dikutip dari Janes.com (4/11/2021), disebutkan USMC sedang bersiap untuk …

MUI Kecam Youtuber Pembuat Konten Panggil Arwah Vanessa Angel

Jakarta - Viral youtuber pembuat konten memanggil arwah Vanessa Angel di media sosial. Youtuber itu kini menjadi sorotan dan mendapat kecaman sana sini.Konten memanggil arwah Vanessa Angel itu diunggah oleh sebuah akun Youtube namun kini konten itu sudah dihapus. Pemilik akun Youtube lalu membuat klarifikasi dan minta maaf.Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengecam kegiatan yotuber tersebut. "Terkait adanya konten youtuber yang melakukan pemanggilan arwah atas almarhumah Vanessa Angel, sungguh saya …

Korut Bikin Kompetisi Menembak Artileri Dekat Perbatasan dengan Korsel

Jakarta - Korea Utara mengadakan kompetisi dan latihan menembak artileri akhir pekan ini. Kompetisi ini dilakukan sebagai bagian dari upaya untuk meningkatkan kemampuan pertahanan negara itu.Seperti dilansir Reuters, Minggu (7/11/2021) menurut kantor berita negara KCNA, latihan sudah dilakukan pada Sabtu (6/11) lalu, ketika Korut merasa ada standar ganda terkait kegiatan militernya. Padahal Korea Selatan dan Amerika Serikat juga mengadakan kegiatan serupa.Para analis menyebut tindakan ini dilaku…

WHO Setujui Dua Obat Baru untuk Bantu Orang Berhenti Merokok

Jakarta - Tenaga kesehatan biasanya akan menggunakan terapi nikotin untuk membantu seseorang dari kecanduan rokok. Terapi ini melibatkan pemberian nikotin dalam bentuk alternatif, misalnya permen karet, yang perlahan dosisnya dikurangi sampai seseorang bisa mengendalikan kecanduan.Terapi nikotin selama ini jadi satu-satunya bentuk intervensi kecanduan rokok yang diakui oleh Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Namun, belakangan WHO melakukan pembaruan dan menambahkan dua jenis obat baru untuk memba…

Ini Pemenang E-Wallet User Research Challenge 2021 Indosat Ooredoo

Jakarta, – Merujuk data Bank Indonesia, nilai transaksi uang elektronik di Indonesia mencapai Rp201 triliun (US$ 13,95 miliar) pada tahun 2020, tumbuh 38,62% dari Rp145 triliun (US$ 10,07 miliar) pada tahun 2019. Bank Indonesia juga memperkirakan serapan transaksi digital akan terus berlanjut dengan pertumbuhan e-commerce dan e-payment masing-masing sebesar 33,2% dan 32,3% pada tahun 2021.Mendukung peningkatan transaksi digital di Indonesia tersebut, Indosat Ooredoo berinisiatif …