Selain Pennsylvania, Trump Juga Ajukan Gugatan di 4 Negara Bagian Lain
Michigan - Tim kampanye Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, mengupayakan berbagai langkah hukum untuk di negara-negara bagian di mana dia kalah suara dari penantangnya dalam pilpres, Joe Biden. Selain di Pennsylvania, Trump juga mengajukan gugatan hukum di Michigan, Wisconsin, Nevada dan Georgia.Seperti dilansir Associated Press, Kamis (5/11/2020), tim kampanye Trump menyerukan penghentian sementara untuk proses penghitungan di Michigan, hingga pihaknya mendapatkan akses 'berarti' di se…