USU Bakal Panggil Prof Yusuf Leonard Terkait Cuitan SBY-AHY Bodoh
Medan - Universitas Sumatera Utara (USU) bakal memanggil Prof Yusuf Leonard Henuk terkait cuitan di akun Twitter @ProfYLH yang menyebut Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono dan Ketum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono bodoh. USU ingin meminta penjelasan dari Yusuf."Pimpinan USU akan segera memanggil bersangkutan untuk dimintai keterangan dan klarifikasi," kata Kepala Humas dan Protokoler USU, Elvi Sumanti, saat dimintai konfirmasi, Rabu (13/1/2021).Elvi mengatakan Yusuf memang merupakan guru…