Artikel Unik dan Informasi Menarik Serta Beragam Bacaan Asik

Pospol di Depok Sudah Retak Sebelum Ambrol, Cuaca Hujan Memperparah

Depok - Pos polantas di Simpang Jatijajar, Cimanggis, Depok roboh akibat longsor. Pihak kepolisian menyebut pos polantas tersebut juga sudah dalam kondisi retak sebelumnya.Kasat Lantas Polres Metro Depok, Kompol Indra Waspada mengatakan insiden robohnya pos polantas di Jatijajar itu terjadi pada Minggu (28/2), sekitar pukul 16.00 WIB. Awalnya, kata dia, beberapa jam sebelum kejadian, salah satu anggota polisi di lokasi sempat mengabarkan pos polantas dalam kondisi retak."Mengalami retak di bagia…

Live Transcription Zoom Akan Bisa Diakses Gratis

Jakarta, – Zoom saat ini menjadi aplikasi yang cukup diandalkan dalam menunjang aktivitas belajar ataupun bekerja secara online, sehingga tidak mengherankan jika aplikasi ini terus berinovasi.Sebelumnya, telah menambahkan latar belakang unik yang dapat digunakan saat percakapan virtual tatap muka. Kemudian Zoom kembali hadir dengan fitur yang disebut Efek Studio. Efek tersebut dapat memberi kemampuan untuk menambahkan filter alis, rambut wajah, dan warna bibir ke wajah pengguna selama…

Meninggal Bersama Saat Isoman COVID-19, Kisah Pasangan Ini Bikin Haru

Jakarta - Kejadian tragis menimpa gadis berusia 11 tahun. Ia menemukan ayah dan ibunya meninggal saat menjalani isolasi mandiri bersama di ruang bawah tanah.Keduanya ditemukan meninggal dalam kondisi berbaring di tempat tidur, beberapa hari setelah menjalani karantina. Adalah Erika dan Scott Grennman, mereka yang berusia 40 tahun terpaksa menghindari sang putri, anak satu-satunya.Namun, beberapa teman keluarga mereka mengklaim sang ibu dari anak tersebut sebenarnya sudah dibawa ke rumah sakit se…

Update Corona di Jateng 1 Maret: Kasus Aktif 6.631

Yogyakarta - Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Jateng) mencatat kasus virus Corona atau COVID-19 di wilayahnya hingga hari ini berjumlah 154.163. Sebanyak 6.631 di antaranya merupakan kasus aktif.Dari data yang diunggah di website corona.jatengprov.go.id, Senin (1/3/2021), dari 153.335 kasus terkonfirmasi, terdiri dari 6.631 pasien Corona yang dirawat di RS maupun isolasi mandiri, 137.858 kasus sembuh, dan 9.674 kasus meninggal.Bila dibandingkan dengan data Sabtu (27/2) lalu, maka ada penambahan …

Saling Meminjam Earphone, Amankah? Ini Kata Dokter THT

Jakarta - Bahaya pemakaian earphone dan headset makin banyak dikhawatirkan seiring makin populernya aktivitas teleconference. Terkadang ketika harus mengikuti banyak meeting virtual, seseorang bisa menggunakan earphone hingga sepanjang hari.Sementara jika tidak dilakukan dengan hati-hati, penggunaan earphone dan headset justru dapat menyebabkan gangguan pada kesehatan telinga. Selain penggunaan earphone berlebihan, ternyata saling meminjam earphone juga bisa berbahaya, lho.Menurut dr Eka Putra S…

Benarkah Vaksin COVID-19 Bikin Ukuran Mr P Membesar? Ini Faktanya

Jakarta - Beragam informasi soal vaksin COVID-19 kerap beredar. Tak sedikit di antaranya adalah hoax, salah satu hoax yang sempat viral seperti vaksin Sinovac bisa memperbesar penis hingga 3 inci.Kabar ini sebelumnya sekilas tampak terpercaya lantaran melampirkan 'jurnal ilmiah', sebuah kajian fiktif tentang salah satu vaksin rekombinan. Kala itu, juru bicara Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Lucia Rizka Andalusia langsung membantah kabar tersebut."Hoax lah... mana ada jurnal ilmiah pakai b…

Apple Sebut 86% iPhone Kini Pakai iOS 14

Jakarta, – Apple telah menggulirkan update sistem operasi baru untuk iOS 14 pada September lalu. Software iOS 14 membawa sejumlah pembaruan untuk penggunanya.Enam bulan dirilis, Apple melakukan laporan terbaru untuk iOS 14.Dilaporkan Apple, pekan ini memberikan angka adopsi iOS 14 dan iPadOS 14 cukup tinggi. Berdasarkan data yang dilansir website Apple, sebanyak 86% perangkat yang diperkenalkan dalam empat tahun terakhir telah mengadopsi sistem operasi terbaru iOS 14 dan iPadOS 14.Kem…

Curi 101 Motor di 5 Provinsi, Pria di Sulsel Ditangkap

Makassar - Pria asal Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Arham Gunawan (36), ditangkap polisi atas aksi pencurian sepeda motor hingga 101 unit. Polisi pun menyebut Arham telah melakukan aksi pencurian di lima provinsi di Indonesia."Jumlah TKP yang diingat sebanyak 101 TKP, terbagi dari 5 Provinsi atau di 26 kabupaten dan kota," kata Kasubdit IV Ditreskrimum Polda Sulsel Kompol Suprianto kepada detikcom, Senin (1/3/2021).Suprianto mengatakan, Arham mulai beraksi pada 2018 silam. Sejak…

Perusahaan Asal Cina Rilis Nano Drone Kopian Black Hornet 3

(Twitter @Ninja998998) Jika jet tempur sampai rudal jelajah saja dapat di kopi, maka untuk meng-copy sebuah drone berukuran nano, tentulah tak sulit dilakukan oleh Cina. Seperti belum ini pada ajang IDEX 2021 yang berlangsung di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, sebuah perusahaan swasta Cina telah memperkenalkan kopian dari drone nano Black Hornet 3. Baca juga: Black Hornet 3 – Nano Drone Copter dengan Bekal Kamera Thermal Dikutip dari postingan Twitter @Ninja998998, nampak sosok drone yang disebut se…