Artikel Unik dan Informasi Menarik Serta Beragam Bacaan Asik

Komisi X Setuju Instruksi Jokowi Sekolah Tatap Muka Dibatasi 2 Hari Sepekan

Jakarta - Komisi X DPR RI setuju dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang meminta sekolah tatap muka terbatas digelar hanya 2 hari sepekan dan 2 jam dalam sehari. Ketua Komisi X DPR RI, Syaiful Huda mengatakan hal itu karena kondisi COVID-19 di Indonesia masih mengkhawatirkan."Prinsipnya kita setuju, kita menganggap apa yang dilontarkan oleh Pak Presiden sebagai langkah antisipasi yang akhir-akhir ini COVID posisinya lagi naik, jadi kita bisa pahami opsi dari Pak Presiden seminggu hanya dua har…

Menkes Beberkan Pemicu Lonjakan Kasus Corona di Kudus-Bangkalan

Jakarta - Kasus Corona di Kudus, Jawa Tengah dan Bangkalan, Madura, Jawa Timur, mengalami kenaikan yang cukup pesat dalam sepekan terakhir. Hal ini ditandai dengan peningkatan keterisian tempat tidur pasien COVID-19."Khususnya Kudus yang sebelumnya rumah sakitnya hanya terisi sekitar 40-an, kemudian dalam satu setengah minggu terakhir naik cukup tinggi sampai sekitar 350-an," ujar Menkes Budi Gunadi Sadikin dalam jumpa pers virtual, Senin (7/6/2021)."Demikian juga di Bangkalan, yang tadinya temp…

Analisis Pakar soal Perampokan Disertai Pemerkosaan yang Tengah Marak

Jakarta - Kasus perampokan disertai pemerkosaan terhadap korbannya marak terjadi. Terbaru, seorang pelaku di Makassar merampok dan memperkosa mahasiswi.Kriminolog dari Universitas Budi Luhur, Jakarta, Chazizah Gusnita, mengatakan kasus perampokan dan pemerkosaan merupakan tindak pidana yang berbeda. Karenanya, harus dilihat terlebih dahulu motif pelaku melakukan dua tindakan tersebut."Ketika pelaku melakukan tindakan kejahatan kepada seseorang tidak bisa lagi bicara tega tahu tidak tega," katany…

Apple Watch Siapkan Aplikasi untuk Kesehatan Mental

Jakarta, – Apple dikabarkan akan memperkenalkan sebuah aplikasi bernama “Mind” di gelaran WWDC. Informasi ini diperoleh setelah pengembang menemukan bocoran sebuah fitur baru di watchOS 8.Apple mengadakan pidato utama di WWDC 2021 pada hari Senin ini, dan diperkirakan akan mengumumkan berbagai fitur baru yang akan dibawanya di iOS 15, iPadOS 15, tvOS 15, watchOS 8, dan macOS 12.Apple dikenal mampu menutup rapat apa yang akan diluncurkannya. Namun kali ini perusahaan teknologi asa…

Roy Suryo Tutup Pintu Maaf untuk Eko Kuntadhi-Madzjo Pray

Jakarta - Kasus dugaan pencemaran nama baik dan pelanggaran ITE yang dilakukan Eko Kunthadi dan Mazdjo Pray kepada Roy Suryo terus bergulir. Kasus itu kini tengah masuk tahap penyelidikan di Polda Metro Jaya.Di tengah proses hukum yang bergulir, pihak Roy Suryo mengindikasikan menutup pintu maaf bagi Eko Kunthadi dan Mazdjo Pray. Pihak Roy Suryo mengaku kecil kemungkinan kasus tersebut diselesaikan secara mediasi.Dalam penanganan kasus dugaan pelanggaran ITE, lewat surat edaran Kapolri ada ruang…

Menkes Tegaskan Sekolah Tatap Muka Maksimal Sepekan 2 Kali, Sehari 2 Jam

Jakarta - Rencana untuk membuka kembali sekolah tatap muka pada Juli mendatang mendapat lampu hijau dari presiden Joko Widodo. Namun ada sejumlah penegasan untuk mencegah penularan COVID-19.Hal ini disampaikan oleh Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin dalam jumpa pers, Senin (7/6/2021). Menkes menyampaikan, sekolah tatap muka akan digelar secara terbatas.Beberapa pembatasan yang disampaikannya adalah: Maksimal 25 persen dari jumlah muridMaksimal 2 kali sepekanMaksimal 2 jam tiap pertemuan"Terba…

Pedih Wanita di Cianjur-Puncak Jadi Korban Kawin Kontrak

Jakarta - Isu kawin kontrak di Cianjur, Jawa Barat kini tengah ramai dibicarakan. Para penikmatnya pun didominasi warga Timur Tengah.Kini, Pemkab Cianjur telah mengeluarkan aturan larangan kawin kontrak di wilayahnya. Bupati Cianjur, Herman Suherman mengatakan praktik kawin kontrak itu merugikan perempuan."Merasa berdosa jika dibiarkan, fatwa dari ulama memang tidak diperbolehkan. Makanya kita buat kebijakan larangannya, melalui Perbup (Peraturan Bupati)," ucap Herman saat ditemui di Pendopo Cia…

Telkomsel 5G Bertambah di Lima Kota

Jakarta, – Melanjutkan kehadiran di kota Jakarta, Medan, Surakarta, dan Balikpapan, Telkomsel meluncurkan layanan 5G di lima kota lainnya, yakni Surabaya, Makassar, Bandung, Batam, dan Denpasar (7/6).Keberlanjutan perluasan layanan Telkomsel 5G secara bertahap dan terukur ini sekaligus mendorong penguatan ekosistem digital lintas sektor dengan menghadirkan solusi gaya hidup digital dengan komitmen menghadirkan the best 5G experience yang akan menunjang kemajuan masyarakat.Direktur Net…

60 Persen Produk Disebut Tidak Sehat, Nestle Indonesia Angkat Bicara

Jakarta - Sebuah laporan di Financial Times membocorkan pengakuan Nestle bahwa sekitar 60 persen produknya tidak sehat. Hanya sekitar 37 persen produk makanan dan minuman yang masuk kategori ambang batas sehat."Beberapa kategori dan produk kami tidak akan pernah 'sehat', tidak masalah berapa banyak kita merenovasi," kata Nestle, berdasarkan laporan FT.Ambang batas untuk menyatakan 'sehat' dan 'tidak sehat' ditentukan dengan skor tertentu. Sistem kesehatan di Australia menetapkan suatu produk dik…

Anggota DPRD: Call Center PPDB DKI juga Sulit Diakses, Siswa-Ortu Waswas!

Jakarta - Sistem penerimaan peserta didik baru (PPDB) DKI Jakarta 2021 secara online sulit diakses atau lemot. Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta, Ima Mahdiah mengaku menerima keluhan dari orang tua murid mengenai sulitnya mengakses situs tersebut."Iya saya mendapatkan banyak keluhan dari orang tua murid mengenai kendala pendaftaran PPDB tahun ajaran 2021. Terutama ketika melakukan registrasi di sistem Sidanira (Sistem Pendataan Nilai Raport)," ujar Ima kepada wartawan, Senin (7/6/2021).Ima memin…