500 Ribu Vaksin Johnson and Johnson untuk 18+, Disebar ke Wilayah Aglomerasi
Jakarta - Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono mengungkap 500 ribu dosis vaksin Johnson and Johnson akan digunakan untuk masyarakat umum di atas 18 tahun. Vaksin Johnson and Johnson sudah mendapatkan izin penggunaan darurat dari BPOM RI per Selasa (7/9/2021).Vaksin COVID-19 besutan perusahaan Janssen didatangkan ke Indonesia dari skema bilateral pemerintah Belanda. Selain Vaksin Johnson and Johnson Indonesia juga kedatangan sekitar 2 juta dosis vaksin Sinovac."Vaksin johnson and johns…