Berita Nasional

Staf Kemenpora Jelaskan Dana Triathlon yang Diduga ‘Dimakan’ Mark Sungkar

Jakarta - Kabag Hukum Kemenpora, Yusuf Suparman menjelaskan tentang proposal dana triathlon Asian Games 2017 yang diajukan oleh Mark Sungkar selaku Ketum Pengurus Pusat Federasi Triathlon Indonesia (PFTI). Yusuf mengaku sebagai anggota tim verifikasi yang memeriksa kelengkapan data proposal yang diajukan Mark Sungkar.Awalnya, Yusuf menjelaskan tentang mekanisme kerja tim verifikasi proposal Kemenpora. Yusuf mengecek kelengkapan administrasi cabang olahraga, salah satunya adalah triathlon.Yusuf m…

Siswi SMP di Lombok Timur Diduga Diperkosa 6 Pria, Begini Kronologinya

Lombok Timur - Seorang siswi SMP berusia 16 tahun di Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB), diduga diperkosa oleh 6 pria secara bergilir di sebuah berugak (gazebo) di tengah sawah. Begini kronologi pemerkosaan siswi SMP tersebut."Kejadiannya pada hari Kamis (4/3) sekitar pukul 23.50 Wita, bertempat di salah satu gazebo di sebuah persawahan di sekitar Kecamatan Sakra, Kabupaten Lombok Timur," kata Kasubag Humas Polres Lombok Timur, Iptu Lalu Jaharudin, kepada wartawan, Selasa (9/3/2021).Pemerko…

Pemprov DKI Targetkan 100 Unit Bus Listrik TransJ Beroperasi Tahun Ini

Jakarta - Pemprov DKI Jakarta menargetkan 100 unit bus listrik sebagai armada TransJakarta. Ratusan bus listrik ini ditargetkan beroperasi tahun ini."Untuk bus listrik memang sesuai dengan target tahun 2021 akan dioperasionalkan. Target kami 100 unit, terhadap harga untuk rupiahnya per kilometernya tentu harus melalui proses penayangan dalam e-catalogue," kata Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo di Balai Kota DKI Jakarta, Jl Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Selasa (9/3/2021…

Banjir Bandang Kembali Terjang 3 Desa di Dompu NTB

Dompu - Tiga desa di Kecamatan Hu'u, Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat (NTB), yakni Desa Daha, Desa Rasabou dan Desa Marada kembali diterjang banjir bandang. Banjir bandang menerjang 3 desa tersebut malam ini."Ada satu unit rumah yang hanyut malam ini," ungkap salah seorang warga Hu'u, Amirudin, saat dihubungi detikcom, Selasa (9/3/2021).Sebelum banjir bandang menerjang, hujan deras disertai angin kencang mengguyur Desa Daha, Desa Rasabou dan Desan Marada. Hujan mulai mengguyur sekitar pukul …

Ketua BPK Agung Firman Dapat Gelar Bangsawan dari Keraton Surakarta

Jakarta - Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Agung Firman Sampurna menerima gelar kebangsawanan dari Keraton Surakarta. Agung mendapatkan gelar Kanjeng Pangeran Harya Dr. Agung Firman Sampurna Purnadiningrat.Gelar Kanjeng Pangeran Harya (KPH) tersebut menandakan Agung mendapat anugerah pangkat bangsawan dan menjadi bagian dari keluarga besar Keraton Surakarta. Gelar kehormatan ini diberikan oleh Raja Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat, Paku Buwono (PB) XIII Hangabehi di Keraton Surakarta.…

KSAD Ungkap Aprilia Manganang Kerap Jadi Objek Bully: Ada yang Tak Punya Rem

Jakarta - Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa menegaskan Serda Aprilia Manganang sebagai seorang laki-laki dengan kelainan hipospadias. Jenderal Andika mengungkapkan Aprilia Manganang sering menjadi objek perundungan atau bullying."Excited-nya, ini pengakuan Manganang dia sering lah jadi objek bully-an, tadi yang saya bilang, mungkin dari dia kecil sampai SMA, SMA pun mungkin sampai sekarang pun ada yang nggak punya rem, apa yang dilihat langsung ditanyakan sehingga itu…

Jual Gitar Lewat Online, Sehari Laku 36 Unit

Sosok Pada suatu hari, Tonny berpikir harus melakukan pekerjaan apa setelah kehilangan 4 jarinya. Kemudian ia menemukan idenya untuk berjualan gitar. Perjuangannya pun dimulai. 632 Views Senin, 08 Mar 2021 16:17 WIB Embed Video <input type="text" value="" disabled="disabled"> 20Detik - 20DETIK…

Meski 100 Kali Ditolak, MAKI Ngaku Akan Terus Praperadilan Lahan Cengkareng

Jakarta - Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) menolak praperadilan Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) terkait kasus dugaan korupsi pembelian lahan Cengkareng, Jakarta Barat. MAKI mengaku akan kembali mengajukan gugatan praperadilan kasus tersebut."Kita hormati putusan hakim, ya tidak diterimanya gugatan, saya bulan depan ajukan lagi. Prinsipnya jangankan enam kali (gugatan ditolak), 20 kali, 100 kali saya ajukan perkara ini sampai perkara ini diproses lebih lanjut," ujar Koordina…

Wagub DKI: Pembebasan Lahan Normalisasi Terkendala Sengketa-Mafia Tanah

Jakarta - Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengungkap upaya normalisasi sungai kerap terkendala permasalahan pembebasan lahan. Masalah yang timbul mulai dari sengketa tanah hingga dugaan keterlibatan mafia tanah.Awalnya, Riza mendukung upaya pemerintah pusat memberantas mafia tanah. Dia menyebut di Jakarta banyak permasalahan sengketa tanah lahan dan mafia tanah."Kami sendiri terkait penanganan banjir termasuk yang menjadi lambat terkait pembebasan lahan normalisasi karena terkait ma…