Berita Nasional

Gencatan Senjata, Warga Palestina yang Mengungsi Pulang ke Rumah

detikFlash Warga Palestina yang mengungsi di sekolah milik PBB mulai kembali ke rumah ketika Israel dan Hamas sepakat melakukan gencatan senjata. Diketahui gencatan senjata tersebut mulai berlaku pada Jumat (21/5) pukul 02.00 waktu setempat. 62 Views Jumat, 21 Mei 2021 14:17 WIB Embed Video <input type="text" value="" disabled="disabled"> Ashri Fathan - 20DETIK…

Amien Rais Ingatkan Jokowi Jangan Sampai Berakhir Kurang Elegan

Jakarta - Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais, mengingatkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) agar tidak mengakhiri periode pemerintahannya dengan kurang elegan. Amien Rais lantas mengupas cerita terkait sejumlah pemimpin di Timur Tengah yang tersungkur.Pernyataan itu disampaikan Amien Rais dalam acara 'Merawat Reformasi' yang ditayangkan di akun YouTube Amien Rais seperti dilihat, Jumat (21/5/2021). Amien Rais mulanya berbicara panjang lebar mengenai proses reformasi 23 tahun lalu.Dia kemu…

2 WN Inggris Pindah-pindah Hotel Usai Kabur saat Dibawa ke Tempat Karantina

Tangerang - Dua orang WN Inggris, ODE (39) dan MM (32) dilaporkan kabur dalam perjalanan menuju ke hotel tempat karantina di kawasan Jakarta Barat. Selama kabur, dua orang itu berpindah penginapan di Bogor, Jawa Barat."Setelah penyelidikan beberapa waktu, berhasil ditemukan yang bersangkutan di Bogor, itu pun sudah berpindah-pindah lokasi penginapan, mereka menginap di hotel dan wisma," kata Kapolres Bandara Soetta Kombes Adi Ferdian Saputra, di Mapolres Bandara Soetta, Kota Tangerang, Jumat (21…

Imbas Polsek Dibakar, Kapolda Lampung Minta Pelaku Begal Disikat!

Bandar Lampung - Kapolda Lampung Irjen Hendro Sugianto meminta para kapolres dan kapolsek menangkap para pelaku kejahatan jalanan, terutama begal. Perintah ini diserukan usai kejadian Polsek Candipuro di Lampung Selatan dibakar."Ditegaskan kembali untuk satu bulan ke depan Kapolda menegaskan segera ungkap pelaku-pelaku kasus begal yang kita sebut dengan C3. Tanpa terkecuali, seluruh Kapolres, Kapolsek bergerak," kata Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Zahwani Pandra Arsyad saat dihubungi, Jumat (…

Penjelasan Dirut Garuda Indonesia Soal Program Pensiun Dini untuk Karyawan

Jakarta - PT Garuda Indonesia menjelaskan perihal program pensiun dini bagi karyawannya. Program ini dilakukan sebagai salah satu upaya pemulihan kinerja usaha di era kenormalan baru atau new normal."Saat ini manajemen tengah dalam tahap awal penawaran program pensiun yang dipercepat bagi karyawan Garuda Indonesia yang memenuhi kriteria dan persyaratan keikutsertaan program tersebut," kata Direktur Utama Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra dalam keterangan yang diterima detikcom, Jumat (21/5/2021…

Ada Fenomena Super Blood Moon 26 Mei, Bisa Dilihat dari Indonesia

Jakarta - BMKG memprediksi fenomena gerhana bulan total atau super blood moon akan terjadi pada 26 Mei 2021. Fenomena super blood moon ini bisa diamati dari Indonesia."Karena posisi Bulan saat terjadi gerhana berada di posisi terdekat dengan bumi (Perigee), maka Bulan akan terlihat lebih besar dari fase-fase purnama biasa, sehingga sering disebut dengan Super Moon. Sehingga, Gerhana Bulan Total tanggal 26 Mei 2021 dikenal juga dengan Super Blood Moon, karena terjadi saat bulan di Perigee (Bulan …

Hoax-hoax Teroris OPM untuk Sudutkan TNI-Polri

detikFlash Kelompok teroris Organisasi Papua Merdeka (OPM) tidak hanya melancarkan serangan dengan peluru tajam. Sejumlah berita bohong atau hoax juga diarahkan kepada TNI-Polri. Berikut rangkumannya. 187 Views Jumat, 21 Mei 2021 10:53 WIB Embed Video <input type="text" value="" disabled="disabled"> Ashri Fathan - 20DETIK…

Gerobak Mi Ayam Hancur Ditabrak Mobil di Sudirman, Pedagangnya Tergeletak

Jakarta - Kecelakaan terjadi di kawasan Sudirman, Jakarta Selatan, subuh tadi. Seorang pedagang mi ayam inisial AM (37) ditabrak minibus yang belum diketahui identitasnya.Peristiwa itu terjadi di seberang Ratu Plaza, Jakarta Selatan, dini hari tadi sekitar pukul 02.40 WIB. Korban yang tengah mendorong gerobak mi ayamnya ditabrak oleh kendaraan minibus dari belakang."Tiba-tiba datang kendaraan minibus yang menabrak pedagang kaki lima yang sedang dorong dagangannya tersebut. Pedagang mengalami luk…

KPK Panggil Saksi Kasus Korupsi di Tengah Polemik Penonaktifan Novel Dkk

Jakarta - KPK memanggil saksi kasus dugaan korupsi di tengah polemik penonaktifan Novel Baswedan dan 74 pegawai lain yang tak lolos tes wawasan kebangsaan (TWK). Pemanggilan dilakukan setelah sejumlah pihak menyebut penonaktifan Novel dkk membuat penanganan kasus tersendat.Plt Jubir KPK, Ali Fikri, mengatakan KPK memanggil saksi terkait kasus dugaan suap Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak, yakni Kepala KPP Pratama Bantaeng Sulsel, Wawan Ridwan. Wawan dipanggil sebagai saksi untuk tersangka Angin…

Warga Gaza Rayakan Gencatan Senjata Hamas-Israel: Allahu Akbar!

Gaza City - Gencatan senjata yang tercapai antara Hamas dan Israel setelah terjadi pertempuran berdarah selama 11 hari terakhir disambut baik oleh warga Palestina di Gaza. Mereka melakukan perayaan dengan turun ke jalanan sesaat usai gencatan senjata diberlakukan pada Jumat (21/5) dini hari."Allahu Akbar dan Alhamdulillah," teriak warga Gaza yang merayakan gencatan senjata, seperti dilansir Reuters, Jumat (21/5/2021).Mobil-mobil memenuhi jalanan utama Gaza, dengan para pengemudi membunyikan klak…