Cak Imin dan Keluarga Salat Id di Masjid Al Istiqomah Kemang
Jakarta - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, menunaikan Salat Idul Fitri 1444 hijriah di Masjid Al Istiqomah Kemang, Jakarta Selatan (Jaksel). Cak Imin menunaikan Salat Id bersama keluarganya.Pantauan detikcom di lokasi, Sabtu (22/4/2023), pukul 06.38, Cak Imin Salat Id mengenakan baju koko berwarna putih dan sarung berwarna hijau. Dia mengambil posisi salat di saf paling depan. Tampak Cak Imin memangku anak kecil.Masjid Al Istiqomah pagi ini nampak pen…