Hamas Sebut Serangan Israel di Gaza Adalah Aib bagi Kemanusiaan
Jakarta - Israel terus melancarkan serangan di Gaza, Palestina, termasuk kepada warga sipil. Kelompok Hamas menyebut serang Israel ke Gaza sebagai aib bagi kemanusiaan.Dilansir Aljazeera, Sabtu (11/11/2023), Hamas menggambarkan serangan Israel terhadap warga sipil sebagai "aib di hadapan kemanusiaan", dalam pernyataan Hamas.Pernyataan Hamas mengacu pada serangan terhadap warga sipil yang melarikan diri dari Gaza Utara menggunakan jalan Salah al-Din, dan serangan lain terhadap pengungsi yang berl…
