Artikel Unik

Hantam Basis Pasukan Ukraina, Rusia untuk Pertama Kali Gunakan Bom Udara Termobarik ODAB-1500 Seberat 1,5 Ton

Bild, surat kabar harian terbesar dan paling terkenal di Jerman, belum lama ini menyebut bahwa untuk pertama kalinya Rusia menggunakan bom udara termobarik ODAB-1500 untuk menyerang basis militer Ukraina. ODAB-1500 bukan sembarang bom termobarik, bom seberat 1,5 ton ini punya daya hancur yang mengerikan, jauh lebih dahsyat ketimbang bom konvensional. Bild menyebut ODAB-1500 telah dijatuhkan di posisi pasukan Ukraina yang ada di desa Velika Pisarevka, wilayah Kota Sumy. Baca juga: Mimpi Buru…

Dari Basis Bora, Turki Kembangkan “Tayfun” – Rudal Balistik Jarak Pendek Generasi Terbaru yang Bikin Yunani Cemas

Selain unggul dalam pengembangan drone, kapal perang dan jet tempur generasi kelima, ada lagi yang membuat Turki sangat disegani secara militer di kawasan, tak lain adalah kemampuan Turki dalam mengembangkan beragam jenis rudal. Salah satu yang menciptakan efek deteren adalah kebisaan Turki dalam memproduksi rudal balistik taktis Bora (dalam versi ekspor disebut Khan). Dirancang sejak tahun 2009, Bora telah digunakan Turki dalam perang sipil di Suriah, dan telah diproduksi tak kurang dari 800 un…

Dok-Ing MVF-5 U3 dan LUF 60 – Inilah Duo Robot Damkar Roda Rantai Buatan Kroasia dan Austria

Tampilannya mengingatkan pada ranpur APC roda rantai M113, inilah MVF-5 U3 produksi Dok-Ing Ltd dari Zagreb, Kroasia. Rantis berupa robot damkar (pemadam kebakaran) milik Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) DKI Jakarta ini, telah berperan besar dalam penanganan kebakaran di Gudang Amunisi Daerah (Gudmurah) Kodam Jaya di Desa Ciangsana, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor, yang meledak pada Sabtu (30/3/2024) sore. Lantaran lokasi dianggap berbahaya bagi personel damkar…

“Amunisi Tua Lebih Mudah Meledak”, Tahapan dan Prosedur Pemusnahan Harus Diperketat

Gudang Amunisi Daerah (Gudmurah) Kodam Jaya di Desa Ciangsana, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor, meledak pada Sabtu (30/3/2024) sore, sekitar pukul 18.15 WIB. Ini menjadi insiden ketiga meledaknya gudang amunisi TNI, setelah sebelumnya meledak gudang amunisi milik Korps Marinir di Cilandak pada 29 Oktober 1984, dan meledaknya gudang amunisi milik Komando Pasukan Katak (Kopaska) TNI AL di Pondok Dayung, Tanjung Priok pada 5 Maret 2014. Meski skala dan kerusakan akibat ledakan dari ketiga g…

Jepang Geger, Drone copter Milik Warga Cina Terbang Melintasi Dek Kapal Induk JS Izumo Tanpa Terdeteksi

Sebuah drone diterbangkan (mungkin) dengan tujuan iseng, namun telah membuat geger otoritas pertahanan Jepang. Persisnya, sebuah drone quadcopter telah terbang melintasi dari jarak dekat pada dek atas kapal induk helikopter Angkatan Laut Jepang JS Izumo DDH-183 di pelabuhan Yokosuka. Momen melintasnya drone direkam lewat kamera yang memperlihatkan sudut First Person View, dan menjadi viral setelah diposting dan direplikasi akun Twitter @clashreport. Baca juga: Persiapkan Kedatangan Jet Temp…

Angkatan Darat AS Uji Peluncuran Rudal Anti Tank Javelin dari Dua Jenis UGV (Robot Tank)

Guna menandingi kemampuan Rusia dalam pencapaian teknologi Unmanned Ground Vehicle (UGV), Angkatan Darat Amerika Serikat (US Army) kembali menggenjot UGV-nya untuk mampu meluncurkan persenjataan dengan lebih mematikan, salah satunya dengan mengoptimalkan rudal anti tank Javelin FGM-148 Javelin pada platform UGV. Berlokasi di National Training Center (NTC) di Fort Irwin, California, pada 18 Maret 2024, digelar demonstrasi yang menitikberatkan pada keberhasilan peluncuran rudal Javelin pada dua je…

ALKA DEWS – Sistem Hanud Berbasis Laser dan Elektromagnetik yang Jatuhkan Drone Wing Loong II di Libya

Roketsan, manufaktur persenjataan dari Turki, tak hanya fokus pada produksi beragam jenis rudal, termasuk rudal anti kapal Atmaca untuk TNI AL, Roketsan juga mengembangkan sistem hanud (pertahanan udara) dengan teknologi hybrid, yakni menggabungkan antara elemen elektromagnetik dan laser untuk melawan ancaman asimetris, seperti drone kamikaze. Seperti belum lama ini Roketsan merilis video sistem hanud ALKA Directed Energy Weapon System (DEWS). Baca juga: Hadapi Drone Cina, Taiwan Gelar Sist…

Pilah Pilih Meriam Utama untuk KCR 60 TNI AL, Tetap di Kaliber 57mm atau Upgrade ke 76mm?

Bofors 57 MK3 (kiri) dan OTO Mlelara 76 (kanan) Meriam kaliber 57 mm sejak dekade 80-an telah identik sebagai sistem senjata utama pada Kapal Cepat Rudal (KCR) TNI AL, yakni dimulai pada adopsi meriam Bofors 57 MK1 di KCR Mandau class buatan Korea Selatan, kemudian berlanjut pada generasi KCR dari FPB-57 series yang menggunakan Bofors 57 MK2, dan yang terbaru, instalasi Bofors 57 MK3 pada KCR 60M produksi PT PAL Indonesia. Bagi sebagian orang yang memperhatikan hal ini, tentu menjadi pertanyaan,…

Ilmuwan Cina Kembangkan Drone Kamikaze yang Bisa ‘Membelah’ Jadi Enam di Udara

Apa yang kerap ditampilkan di film sci-fi sepertinya bakal terealisasi dalam dunia nyata, yakni drone yang bisa membelah atau memecah menjadi beberapa drone yang lebih kecil untuk melumpuhkan pertahanan lawan. Persisnya ilmuwan Cina dilaporkan telah mengembangkan drone militer yang mampu dengan cepat terbelah menjadi enam unit terpisah di udara. Baca juga: Murah Tapi Mematikan, Ukraina Rancang Drone Kamikaze ala “MacGyver” Drone ini menandai terobosan dalam teknologi pemisahan drone di udar…

Kapal Perang Armada Pasifik Rusia Memasuki Kawasan Laut Merah, Berpotensi Gesekan dengan Armada AS dan NATO

Dalam 24 jam terakhir kondisi Laut Merah kembali menjadi perhatian, selain belum redanya serangan rudal balistik dan drone yang diluncurkan milisi Houthi di Yaman, pada 28 Maret 2024, konvoi kapal perang dari Armada Pasifik Rusia untuk pertama kalinya sejak perang Hamas vs Israel meletus, telah memasuki kawasan Laut Merah, yang notabene dipenuhi kapal perang dari AS dan negara-negara NATO. Tak pelak melintasnya kapal perang Rusia, yang dua di antaranya telah teridentifikasi, menambah panas Laut …