Artikel Unik

Kapal Cepat Rudal KRI Golok 688 Resmi Meluncur dengan Airbag System

Hari Sabtu pagi, 21 Agustus 2021, Berlokasi di Pantai Cacalan, Banyuwangi, Jawa Timur, telah meluncur secara resmi kapal cepat rudal (KCR) berdesain trimaran KRI Golok 688. Dari laman akun Instagram PT Lundin Industry Invest, momen peluncuran ini dihadiri oleh KSAL Laksamana TNI Yudo Margono. Baca juga: Menanti Peluncuran Kapal Cepat Rudal KRI Golok 688, Semoga Lancar dan Combat Ready Bagi PT Lundin, peluncuran ini menjadi momen bersejarah yang penuh perjuangan, terlebih kapal perdana, yait…

Drone Tanker MQ-25A Stingray Sukses Uji Air Refueling dengan E-2D Advanced Hawkeye

Naval Air Systems Command (NAVAIR) dan Boeing membuat kemajuan pesat dalam waktu yang relatif singkat. Setelah 4 Juni lalu berhasil melakukan uji coba pengisian bahan bakar di udara (air refueling) kepada jet tempur F/A-18F Super Hornet, kini kabar terbaru menyebutkan, bahwa drone tanker MQ-25A Stingray berhasil melakukan uji air refueling perdana pada pesawat intai – Airborne Early Warning and Control (AEW&C) E-2D Advanced Hawkeye. Baca juga: Drone Tanker MQ-25A Stingray Sukses Uji Air…

Ada Insiden (Lagi) pada F-16 Viper Taiwan, Delapan Orang Luka-luka

Program upgrade F-16 A/B Fighting Falcon ke varian Viper yang dijalankan oleh Taiwan mungkin perlu ‘ruwatan,’ pasalnya belum lama terjadi insiden lepasnya kaca kanopi pada F-16 Viper hasil upgrade (11/8/2021), kini terjadi insiden lagi yang masih terkait F-16 Viper upgrade. Bila pada insiden kaca kanopi lepas tidak ada korban luka, maka pada insiden yang terjadi di fasiitas produksi, mengakibatkan delapan orang luka-luka dan dilarikan ke rumah sakit. Baca juga: Duh, Kaca Kanopi F-16 Viper T…

Bagi Polandia, ‘Sulit’ untuk Pensiunkan Rantis Amfibi Tua PTS-M

Rantis amfibi PTS-10 dikenal wahana amfibi terbesar yang ada di Indonesia, namun sepertinya rantis roda rantai ini tak banyak tampil lagi atau jarang digunakan untuk operasional oleh Korps Marinir. Usia rantis yang juga dikenal sebagai kembaran PTS-M ini memang tak muda lagi, sehingga dengan bobot dan bodinya yang tambun, membuat biaya operasionalnya tidak efisien. Baca juga: “Jarang Muncul,” Rantis Amfibi ‘Terbesar’ PTS-10 Korps Marinir dalam Kondisi Terawat Namun lain halnya dengan Poland…

TS-1605 Sukses Terbang Perdana, TNI AU Kini Operasikan Lima Unit F-16 A/B Block15 Hasil Upgrade

TNI AU kini telah mengoperasikan lima unit F-16 A/B Block15 OCU hasil eMLU (enhanced Mid Life Upgrade) dan Falcon STAR (Structural Augmentation Roadmap). Unit kelima F-16 tersebut adalah pesawat dengan nomer TS-1605, dimana uji terbang perdana pasca upgrade telah sukses dilakukan pada 18 Agustus lalu di Lanud Iswahjudi, Madiun, Jawa Timur. Baca juga: HUT TNI AU Ke-74, F-16 Hasil Upgrade Tampil Gotong AIM-120 AMRAAM TNI AU sedang dalam proses meningkatkan seluruh armada pesawat F-16 A/B mela…

FNSS Turki Luncurkan Ranpur M113 Varian Tanpa Awak – “Shadow Rider”

Ranpur lapis baja M113 jelas usianya sudah tak muda lagi, namun tak sedikit negara maju yang ‘masih’ mempertahankan eksistensinya, entah untuk mendukung operasional, atau sebatas wahana riset. Turki adalah salah satu negara yang getol mengembangkan M113 menjadi varian yang lebih maju. Setelah tahun 2020 sukses merilis M113 Electric Armored Combat Vehicle (E-ACV) yang disokong hybrid propulsion system, kini Negeri Ottoman merilis M113 varian tanpa awak. Baca juga: Turki Tampilkan M113 E-ACV,…

Lockheed Pernah Merancang Pesawat Intai U-2 Jadi Wahana Peluncur Rudal Udara ke Permukaan

(Ilustrasi) Serasa tak ada matinya, sejak terbang perdana 1 Agustus 1955, faktanya sampai hari ini pesawat intai legendaris Lockheed U-2 Dragon Lady masih terus beroperasi. Bahkan kabar terarkhir, Angkatan Udara Amerika Serikat kembali memberdayakan U-2 sebagai ‘jembatan’ komunikasi antar dua jet tempur stealth F-35 Lightning II dan F-22 Raptor. Menyandang predikat stealth, menjadikan dua penempur canggih itu mengalami ‘batasan’ untuk saling berkirim dan bertukar data selama penerbangan. Baca ju…

Menanti Peluncuran Kapal Cepat Rudal KRI Golok 688, Semoga Lancar dan Combat Ready

(Foto: Twiitter @putut_reza) Sebuah surat yang berisi Kesepakatan antara Pemda Banyuwangi dan PT Lundin Industry Invest yang ditandatangai pada 10 Agustus 2021, menyiratkan hal penting bagi warganet pecinta dunia alutsista di Indonesia, pasalnya yang menjadi poin dari surat itu adalah persiapan peluncuran KCR (Kapal Cepat Rudal) Trimaran di Pantai Cacalan. Baca juga: KRI Klewang – Andalkan Desain “Ikan Cucut” Serta Stealth Capabilities Rilisan foto-foto KCR Klewang 2 yang diberi label KRI G…

AL Korea Selatan Resmikan Dosan Ahn Changho, Kapal Selam Diesel Listrik dengan Kemampuan Meluncurkan Rudal Balistik

(RoKN) Setelah menanti hampir empat tahun sejak diluncurkan, Angkatan Laut Korea Selatan – Republic of Korea Navy (RoKN) pada 13 Agustus lalu telah meresmikan pengoperasian Dosan Ahn Changho (SS 083, yaitu kapal selam diesel listrik hasil rancangan ‘original’ pertama yang dibuat oleh galangan dalam negeri. Baca juga: Serba Rahasia, Korea Selatan untuk Pertama Kali Luncurkan Rudal Balistik dari Kapal Selam Bukan sekedar desain original semata, bagi Korea Selatan, kehadiran kapal selam diesel…

Turki Perkenalkan “Nazar” – Sistem Hanud Anti Rudal dengan Teknologi Laser

Setelah sukses merontokan drone Wing Loong II dalam konflik di Libya, rupanya Turki kian serius mengembangkan teknologi senjata laser. Dalam ajang IDEF 2021 di Istanbul, perusahaan pertahanan Turki, Meteksan Defense Industry Inc. telah memperkenalkan sistem senjata laser baru yang berbasis di darat, yaitu Nazar. Baca juga: Pertama Kali, Drone MALE “Wing Loong II” Ditembak Jatuh Senjata Laser! Lantaran punya kandungan teknologi tinggi, Nazar tak pelak menjadi salah satu daya pikat dalam IDEF…