Telin dan BW Digital Bangun Rute Baru Kabel Laut Hawaiki Nui 1 di Selat Torres
Jakarta, – Anak perusahaan Telkom Indonesia, Telin, dan BW Digital mengumumkan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) untuk pengembangan dan pembangunan bersama Sistem Komunikasi Kabel Laut (SKKL) Hawaiki Nui 1.MoU tersebut ditandatangani di Washington DC saat event International Telecoms Week 2024.Penandatanganan ini merupakan kelanjutan dari kemitraan antara BW Digital dan Citramas Group pada awal Maret lalu.Kemitraan kedua perusahaan bertujuan untuk membangun ekosistem digital kela…