Lagi! Poco Senggol Samsung, Kualitas & Harga Berbicara
– Semakin dekat dengan peluncuran smartphone kelas flagship terbaru dari Poco, Poco F6 Pro, kini lagi-lagi akun resmi Poco kembali komparasi dengan Samsung Galaxy S24+.Bukan hal yang pertama, di tahun lalu, Poco juga senggol Samsung untuk membandingkan produk kelas kakapnya pada saat itu, yakni Poco F5 Pro dengan Samsung Galaxy S23+.Baca disini: Poco Senggol Samsung, Tak Perlu Mahal Kualitas SamaKini di akun yang sama, nampaknya memang admin X Poco senang menyenggol brand yang be…