Teknologi

Informasi mengenai perkembangan teknologi, gadget, handphone, tablet, komputer, laptop,

Soal Izin Starlink, DPR Minta Pemerintah Bersikap Adil Agar Operator Telekomunikasi Tidak Bangkrut

– Setelah mengajukan izin sejak Oktober tahun lalu, Starlink akhirnya resmi beroperasi di Indonesia.Izin sebagai penyedia layanan internet bagi konsumen ritel dikeluarkan pada Rabu (8/5/2024) oleh Kementerian Kominfo.Kehadiran Starlink memberikan angin segar bagi penduduk yang tinggal di daerah 3T (Tertinggal, Terdepan, Terluar).Ribuan puskesmas di daerah tersebut akan menggunakan Starlink yang mampu menjangkau wilayah terpencil tanpa hambatan.Namun kehadiran Starlink yang terbilang s…

Cara Kembalikan Story Instagram yang Sudah Terhapus

– Media sosial telah menjadi bagian integral dari kehidupan sehari-hari, dan Instagram adalah salah satu platform yang paling populer.Fitur ‘Story’ Instagram memungkinkan pengguna untuk berbagi momen secara real-time yang hanya bertahan selama 24 jam.Baca juga: 3 Cara Foto Ala Pro Fotografer dengan Bokeh yang Epic Pakai Galaxy S24 SeriesNamun, apa yang terjadi jika Anda secara tidak sengaja menghapus story yang ingin Anda simpan? Tidak perlu khawatir, karena ada cara untuk mengem…

Empat Pilar Utama Perkuat BPR dan BPRS

– Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi meluncurkan Roadmap Pengembangan dan Penguatan Industri Bank Perekonomian Rakyat (BPR) dan Bank Perekonomian Rakyat Syariah (BPRS) 2024-2027.Roadmap tersebut merupakan landasan kebijakan untuk mewujudkan industri BPR dan BPRS yang berintegritas, tangguh dan kontributif dalam memberikan akses keuangan kepada UMK dan masyarakat di wilayahnya.Baca juga: Benahi Pinjol CS, OJK Luncurkan Roadmap Fintech P2P Lending 2023-2028“Untuk mewujudkan visi pe…

Kartu ATM Ditinggalkan, QRIS Melesat Hingga 194,06%

– Bank Indonesia (BI) mencatat kinerja sistem transaksi pembayaran tetap melesat di April 2024.Hal ini terlihat dari tumbuhnya pembayaran secara digital, meskipun nominal transaksi dengan kartu ATM menurun.Baca juga: Panduan Lengkap Cara Membuat QRIS untuk UMKMNominal transaksi QRIS tumbuh 194,06 persen (yoy), dengan jumlah pengguna mencapai 48,90 juta dan jumlah merchant 31,86 juta.“Sementara itu, nominal transaksi pembayaran menggunakan kartu ATM/D turun sebesar 12,49 persen (y…

BI Pertahanan Suku Bunga Acuan di 6,25%

– Rapat Dewan Gubernur BI pada 21 dan 22 Mei 2024 memutuskan untuk menahan BI rate di level 6,25%, suku bunga deposit facility juga tetap di level 5,5% dan suku bunga lending facility tetap 7%.“Keputusan ini konsisten dengan kebijakan moneter yang pro-stability, yaitu sebagai langkah pre-emptive dan forward looking untuk memastikan inflasi tetap terkendali dalam sasaran 2,5 + 1% pada 2024,” kata Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo.Baca juga: BI Tetap Tahan Suku Bunga 6 Persen,…

Besok Jadwal Buat Akun PPDB Online Masuk SMP 2024, Berikut Langkah-langkahnya

– Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024 jenjang Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), dan Sekolah Menengah Atas sederajat (SMA) sudah dimulai.Pembuatan akun PPDB online baik untuk jenjang SD, SMP, maupun SMA merupakan salah satu mekanisme pra pendaftaran yang harus dilakukan oleh para calon peserta didik baru dalam proses PPDB online tahun 2024.Masing-masing jenjang pendidikan pembuatan akun dilakukan dengan waktu yang berbeda.Untuk masuk SD, pembuatan ak…

Bocoran Spesfikasi Honor X60 Beredar

– Honor bersiap merilis seri baru. Bocoran baru mengklaim bahwa seri Honor X60 sedang dalam pengerjaan, dengan beberapa fiturnya terungkap.Kabar tersebut datang dari keterangan rahasia Stasiun Obrolan Digital terkenal yang membagikan informasi tersebut di Weibo. Seperti namanya, seri X60 merupakan penerus jajaran X50.Yang terakhir termasuk model seperti X50, X50i, X50i+, X50 Pro, dan X50 GT. Dengan kata lain, kemungkinan ada beberapa varian Honor X60 juga.Keterangan rahasia juga memba…

Tak Pakai Lagi Android, HarmonyOS Next Diperkirakan Meluncur September 2024

– Sesuai bocoran baru Huawei mulai meluncurkan sistem operasi internalnya HarmonyOS Next pada September 2024. OS baru ini dikatakan dibangun di atas kernel Hongmeng dan aplikasi sistem, dan tidak bergantung pada kode Android Open Source Project ( AOSP ) Google.Pergeseran ini akan mengakibatkan semua aplikasi Android yang berjalan di perangkat Huawei menjadi tidak kompatibel.Namun, pembuat ponsel pintar asal Tiongkok sedang mempersiapkan kemungkinan ini. Awal tahun ini dikonfirmasi bah…

Didenda Rp31 T atas Keluhan Spotify, Apple Naik Banding

Jakarta, – Pada bulan Maret ini, Apple terkena denda besar sebesar €1,8 miliar atau setara Rp31,3 triliun, atas keluhan yang awalnya diajukan oleh Spotify pada tahun 2019.Keluhannya sederhana – Apple membebankan pajak sebesar 30% kepada pembuat aplikasi ketika pengguna berlangganan layanan mereka untuk satu tahun, dan 15% untuk tahun berikutnya.Hal ini memberikan keuntungan yang tidak adil bagi Apple Music dibandingkan Spotify karena Spotify terpaksa menaikkan biaya berlangganan …

Rekomendasi Smart TV Xiaomi Terbaru 2024, Harga Mulai 1 Jutaan

Jakarta, – Penggunaan TV digital di tengah masyarakat juga diiringi meluasnya TV Android atau smart TV.Sejumlah brand elektronik turut menghadirkan smart TV dengan berkolaborasi bersama Google, tidak terkecuali Xiaomi.Perangkat smartphone Xiaomi sangat populer di kalangan masyarakat luas, menjadikan perusahaan terus mengembangkan bisnisnya ke produk elektronik lain terutama dalam ranah produk AIoT, termasuk smart TV.Jika kalian tengah mencari smart TV dengan harga terjangkau, mungkin …