Teknologi

Informasi mengenai perkembangan teknologi, gadget, handphone, tablet, komputer, laptop,

Matikan 3G Akhir Tahun, Telkomsel Didukung Kominfo

Ki - Ka : Direktur Planning and Transformation Telkomsel Wong Soon Nam, Direktur Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika Dr. Ir.Ismail, M.T, Direktur Network Telkomsel Nugroho dalam acara pengecekan langsung proses upgrading BTS 3G ke 4G/LTE pada 6 April 2022, bertempat di Telkomsel Smart Office, Jakarta. – Telkomsel segera mematikan jaringan 3G akhir tahun 2022.Perusahaan menargetkan untuk upgrade seluruh layanan jaringan 3G ke 4G/LTE secara bertahap mulai Maret hingga…

Data dan Fakta Pesatnya Pertumbuhan Data Center di Asia Tenggara

elkom Percayakan NeutraDC Untuk Datacenter Hyperscale, Ini yang Diunggulkan Jakarta, –  Asia Tenggara adalah salah satu pasar data center (pusat data) dengan perkembangan tercepat di seluruh dunia yang didorong oleh peningkatan adopsi cloud, munculnya layanan 5G, dan adopsi teknologi canggih seperti AI, big data, dan IoT. Wilayah ini menyaksikan peningkatan investasi dari operator data center, terutama colocation dan hyperscale.Pada 2021, beberapa operator pusat data kolokasi uta…

Cocok untuk Gaming, TV Premium LG Siap Masuk Indonesia

– Mengawali langkahnya di kuartal kedua tahun ini, LG menyatakan kesiapannya untuk segera memboyong jajaran TV kelas premiumnya untuk pasar Indonesia.Tak hanya mengandalkan OLED TV yang menjadi kasta tertinggi LG di kelas premium, perusahaan berbasis di Korea Selatan ini pun menyiapkan berbagai pembaruan kategori TV LED premiumnya lewat seri QNED Mini LED TV terbarunya.“Kegigihan kami dalam mengupayakan interaksi lebih baik dengan pengguna melalui fungsi kepintaran artifisial didalamn…

Hadiah Pintu Rp145 Juta, iPhone 13 dan Playstation 5

Bukan, judul di atas bukanlah terjemahan dari door prize. Deretan hadiah-hadiah menarik tersebut diberikan oleh Pintu, exchanger crypto lokal yang hari ini menginjak usianya yang ke-2 tahun.Seperti diketahui, semakin populernya koin crypto sebagai salah satu aset investasi di Indonesia, membuat persaingan paltfrom jual beli aset digital tersebut semakin sengit. Sengitnya persaingan tersebut, tentu menjadi tantangan tersendiri bagi penyedia platfrom jual beli  aset crypto untuk selalu member…

Resmi, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkap Xiaomi 12 Series di Indonesia

Resmi, Ini Harga dan Spesifikasi Lengkap Xiaomi 12 Series di Indonesia – Xiaomi resmi merilis Xiaomi 12 series, yakni Xiaomi 12, dan Xiaomi 12 Pro, yang merupakan flagship Xiaomi di tahun 2022. Dengan peluncuran ini, harga dan spesifikasi lengkap Xiaomi 12 series pun terjawab.Alvin Tze, Country Director Xiaomi mengatakan, Xiaomi 12 serieshadir sebagai seri tertinggi dari lini flagship Xiaomi. Menurut dia, Xiaomi 12 Pro didukung sensor kamera dari Sony yaitu sensor IMX707. Xiaomi …

Dua Tahun Dinanti Epic Games Akhirnya Rilis Unreal Engine 5

Dua Tahun Dinanti Epic Games Akhirnya Rilis Unreal Engine 5 – Epic Games akhirnya benar-benar merilis engine game terbarunya, yaitu Unreal Engine 5 (UE5). Peluncuran ini disampaikan dalam acara State of Unreal yang digelar baru-baru ini .Tentunya ini kabar gembira bagi yang sudah menanti, setelah dua tahun sejak pertama diumumkan.Unreal Engine 5 sudah bisa diunduh buat para pengembang game yang mendambakan kecanggihan teknologi game dan visual kelas atas. Dilaporkan BGR, mesin yang di…

Kampanye Helo Ramadan Ajak Pengguna Berbagi Informasi dan Hiburan Seru

– Platform media sosial terintegrasi Helo meluncurkan kampanye Helo Ramadan sepanjang bulan puasa ini dan berlangsung hingga Hari Raya Idul Fitri.Para pengguna bisa mengikuti berbagai program menarik di Helo, di antaranya tantangan mingguan, kajian online bersama ustadz terkemuka, mendapatkan inspirasi perayaan Ramadan dari para kreator, interaksi bersama selebriti papan atas, serta informasi dan berita terkini tentang seputar kegiatan selama bulan puasa.Kampanye ini diselenggarakan u…

Apple Watch Bakal Didukung Dengan Teknologi Olahraga Ekstrim

Apple Watch Bakal Didukung Dengan Teknologi Olahraga Ekstrim – Tahun lalu Apple dilaporkan sedang mengincar pasar baru untuk perangkat wearable-nya, seperti dilaporkan Bloomberg Apple Watch bakal didukung olahraga ekstrim.Dan laporan tersebut diperkuat oleh sebuah dokumen yang menunjukan Apple tengah mengajukan paten fitur water resistance untuk olahraga air. Teknologi yang dijelaskan dalam paten akan memberikan potensi bagi Apple Watch untuk berkembang dari segi ketahanan terhadap ai…

Orbit Future Academy Bikin Pelatihan Cloud Computing “AWS re/Start” Gratis di Indonesia

– Guna menyiapkan tenaga kerja yang kompeten di tengah pandemi global, Orbit Future Academy (OFA) berupaya menghadirkan solusi nyata dan transformatif bagi pendidikan Indonesia.OFA adalah inisiatif pendidikan keterampilan masa depan untuk pekerjaan masa depan dari PT Orbit Ventura Indonesia.OFA mengkurasi dan melokalkan program & kursus internasional untuk peningkatan keterampilan dan pembelajaran-ulang generasi muda dan angkatan kerja demi menyongsong pekerjaan masa depan. Dengan…

Waspada Serangan Siber Menyusup Melalui Pesan Suara Palsu WhatsApp

Waspada Serangan Siber Menyusup Melalui Pesan Suara Palsu WhatsApp – Serangan siber menyusup melalui pesan suara palsu. Jelasnya, puluhan ribu korban telah ditipu untuk mengklik email yang mengaku berisi pesan voicenote, atau pesan suara WhatsApp.Menurut para peneliti Armorblox telah mendeteksi hampir 28.000 kotak surat yang terpengaruh di Google Workspace dan Microsoft 365.Email yang dimaksud berjudul “Pesan Suara Masuk Baru,” dengan teks isi yang dipalsukan seolah-olah pesan pribadi…