Blue Carbon, Tenggelamkan Alga, Kurangi Pemanasan Global
Pernahkah sobat Tekno mendengar istilan Blue carbon atau karbon biru? Nah, menurut National Ocean Service blue carbon sebenarnya hanyalah istilah untuk karbon yang ditangkap oleh ekosistem laut dan pesisir dunia. Jadi mengapa blue carbon ini penting? Dan apa perannya dalam mengatasi perubahan iklim? Blue carbon ini erat kaitannya dengan siklus karbon yang beregulasi di Bumi. intinya adalh para peneliti ingin menyeimbangkan buangan karbon yanga da dilautan. Para ilmuwan mengeksplorasi blue carbon…