Teknologi

Informasi mengenai perkembangan teknologi, gadget, handphone, tablet, komputer, laptop,

Lebih Mudah, WhatsApp Kini Punya Tombol Belanja

Jakarta, – WhatsApp terus mengembangkan platform perpesanan miliknya. Kini, fitur baru hadir dalam akun bisnis WhatsApp berupa adanya tambahan tombol belanja.Tombol khusus itu akan memudahkan para konsumen untuk melihat katalog bisnis Kalian dengan cepat. Jika sebelumnya, pengguna harus mengetuk nama kontak di bagian atas obrolan atau tombol tambahan ke “Lihat Kontak” sebelum mengakses katalog.We're making shopping on WhatsApp even easier. Now you can easily discover something you'd l…

Awal Tahun 2021, Regulasi Yang Mengatur Tarif Data Internet Ditargetkan Rampung

Jakarta, – Rancangan peraturan Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (menkominfo) tentang tata cara penetapan tarif jasa telekomunikasi pada prinsipnya sudah selesai dibahas.Komisioner Badan Regulasi Telekomunikasi Indonesia (BRTI), I Ketut Prihadi Kresna menjelaskan kepada , dalam rancangan peraturan menkominfo diatur antara lain ketentuan yang terkait dengan pentarifan untuk layanan akses internet.“Namun ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan sebel…

iPhone 13 Bawa Layar ProMotion 120Hz

Jakarta, – Jelang peluncuran iPhone 12 lalu, ada rumor dan bocoran tangkapan layar yang menunjukkan bahwa layar ProMotion 120Hz Akan hadir di perangkat tersebut. Namun, pada akhirnya perangkat iPhone 12 batal membawa fitur itu. Kini, sebuah laporan dari The Elec mengatakan iPhone 13 mungkin saja membawa layar ProMotion 120Hz.Bagi Kalian yang tidak terbiasa, layar ProMotion sendiri sudah digunakan oleh Apple iPad Pro. Ini adalah pertama kalinya layar 120Hz dibawa ke tablet dan perangka…

Waze Akan Ingatkan Pengemudi Saat Mendekati Jalur Perlintasan Kereta Api

Jakarta, – Waze mengumumkan fitur baru, fitur ini yang akan memberikan peringatan kepada pengguna ketika mendekati perlintasan kereta api.Lebih jelasnya, fitur ini akan membantu pengemudi mengutamakan keselamatan dengan memperhatikan potensi risiko terkait berkendara melewati perlintasan kereta api.Dani Simons, Head of Public Sector Partnership, Waze mengatakan, fitur ini sudah tersedia secara global, Map Editor lokal Waze sangat berperan penting dalam memasukkan perlintasan kereta ap…

Samsung Galaxy S21 Ultra Ditopang Layar Resolusi QHD+

Jakarta, – Rumor mengenai Samsung Galaxy S21 terus beredar. Sebelumnya disebutkan Galaxy S21 Ultra memiliki kode internal O3 dan mengusung nomor model SM-G998U.Kabarnya Galaxy S21 Ultra diprediksikan menjadi smartphone paling premium dari keseluruhan seri Samsung Galaxy S.Selain bocoran tersebut, spesifikasi terbaru pun kembali muncul, dilaporkan Sam Mobile, Galaxy S21 Ultra  diperkirakan akan mengusung layar refresh rate 120Hz. Galaxy S21 Ultra akan memiliki tampilan hingga reso…

Gambar Nokia 8000 Terungkap, Seperti Ini Tampilannya

Jakarta, – Baru-baru ini kabar dari Nokia menyebutkan, kalau HMD sebagai pemegang brand berencana merilis kembali ponsel klasik Nokia 8000.Kabarnya smartphone ini yang diklaim tahan banting ini akan dimodernisasi dengan akses jaringan internet generasi keempat (4G).Dan seperti mempertegas kabar itu, bocoran dari blog teknologi Winfuture.de, menginformasikan meski candy bar Nokia 8000 mencoba membalut perangkat dengan lapisan yang terlihat premium.Sebelumnya, Nokia 8000 diprediksi memb…

Depak Intel, Apple Luncurkan MacBook Dengan Chip Miliknya

Apple Inc meluncurkan 3 komputer Mac miliknya yaitu MacBook Air, MacBook Pro 13 inch dan Mac Mini dengan prosesor sentral pertama yang dirancang sendiri untuk Mac. Chip baru yang menjadi otak dari ketiga perangkat Mac tersebut dinamakan Apple M1. Chip ini menandai pergeseran dari teknologi Intel Corp yang telah menggerakkan otak elektronik komputer Mac selama hampir 15 tahun terakhir.Pengadaan chip M1 ini adalah anugerah bagi Apple dan perusahaan berharap para developer di perusahaannya sekarang…

Mulai Dijual, Infinix Note 8 Ekslusif di Lazada

Jakarta, – Usai menghadirkan flagship Zero 8 bulan lalu, Infinix kembali memboyong produk barunya dari keluarga Note Series di Indonesia. Perangkat bernama Infinix Note 8 dijual perdana mulai hari ini (11/11) secara ekslusif di Lazada.Ponsel pintar itu tiba dalam dua varian RAM berbeda. Infinix Note 8 dengan RAM 6/64 GB dibanderol dengan harga Rp2.149.000. Sedangkan, versi RAM 6/128 GB mendarat dengan banderol Rp2.549.000. Namun, khusus pre-order selama perayaan Harbolnas 11.11 yang j…

Flash Sale Shopee iPhone XR sampai Emas, Trik Menang di Big Sale 11.11

Flashsale menjadi dibagian dari promosi suatu platform agar barang yang dijual cepat habis dengan harga miring. Salah satu kesempatannya yaitu pada puncak Big Sale 11.11 di Shopee. Platform Shopee memang menjadi platform yang digandrungi oleh banyak orang. Salah satunya karena Shopee selalu mengadakan Big Sale setiap bulannya. Barang-barang yang disajikan pada Flashsale bukan barang kacang-kacang. Mulai dari Skincare, Emas, Alat Elektronik seperti Speaker JBL sampai dengan iPhone yang dibandrol …

Samsung Galaxy A52 5G Beredar di Internet

Jakarta, – Samsung bersiap untuk peluncuran smartphone 5G kelas menengah lainnya, yakni Galaxy A52. Perangkat itu digadang-gadang bakal menjadi penerus Galaxy A51 yang dirilis 2019 lalu.Samsung Galaxy A52 5G sendiri telah muncul di Geekbench 5 dengan nomor model SM-A526B. Perangkat ini mencetak angka 298 poin dalam pengujian inti tunggal, dan 1001 poin dalam pengujian multi-inti.Menurut GeekBench, Samsung Galaxy A52 5G (SM-A526B) memiliki RAM 6GB dan menjalankan sistem operasi Android…