Teknologi

Informasi mengenai perkembangan teknologi, gadget, handphone, tablet, komputer, laptop,

Realme X7 Pro Memulai Debutnya di Thailand

Jakarta, – Realme memperkenalkan seri ponsel Realme X7 dan Realme X7 Pro secara premiere di China pada 1 September 2020. Kini, Realme X7 Pro memulai debutnya di Thailand.Dilaporkan GSM Arena, Thailand merupakan salah satu negara di Asia Tenggara yang sudah mendapatkan jaringan 5G. Meskipun jaringan ini masih terbatas di beberapa wilayah, namun fitur utama Realme X7 Pro bisa digunakan.Sebelumnya, ponsel pintar itu ada dalam daftar Geekbench yang mengungkap sejumlah spesifikasi. Dimulai…

Lazada Siap Dukung Bisnis Jalani Transformasi Digital

Jakarta, – Lazada Indonesia meluncurkan studi “Percepatan Ekonomi Digital Indonesia melalui e-commerce”, yang dilakukan dengan dukungan YCP Solidiance.Studi tersebut mengungkapkan pentingnya peran e-commerce dalam mendukung sektor bisnis, baik perusahaan besar maupun Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), menjalani transformasi digital dan mempercepat terbentuknya struktur ekosistem ekonomi digital yang mumpuni di Indonesia.Studi yang didukung oleh Asosiasi E-Commerce Indonesia (idEA)…

5 Smartphone Quad Camera Xiaomi, Mulai Rp1 Jutaan

Jakarta, – Xiaomi terbilang aktif dalam meramaikan pasar smartphone Indonesia. Menurut pantauan Selular, setidaknya ada 5 smartphone Quad Camera Xiaomi yang telah hadir di Tanah Air.Untuk itu, Selular akan mengulas smartphone Quad Camera Xiaomi sepanjang 2020. Yuk simak daftarnya berikut ini!1. Xiaomi Redmi 92. Poco X3 NFC3. Xiaomi Redmi Note 94. Xiaomi Redmi Note 9 Pro5. Xiaomi Mi 10Smartphone Quad Camera XiaomiXiaomi Redmi 9Redmi 9 meluncur Juli silam, namun vendor mengeluarkan cat …

Resmi Dirilis, Game Fairy Tail: Forces Unite, Dapat Dimainkan Gratis Sekarang

Jakarta, – Garena Indonesia dengan lisensi resmi dari Kodansha,  meluncurkan Game Massively Multiplayer Online Role- Playing Game (MMORPG) pertama mereka, yaitu Fairy Tail: Forces Unite.Game yang mengadaptasi komik populer Fairy Tail, ini sudah bisa didownload di Play Store dan Apple Store dan pemain bisa mendapatkan langsung salah satu karakter kuat SS Erza Scarlet secara gratis.Marshal Bagus Nugroho, Game Producer Garena Indonesia mengatakan, pemain Fairy Tail :Forces Unite, da…

Dorong UMKM Lokal Tetap Produktif dan Lebih Digital, Telkomsel Hadirkan FFFest

Jakarta, – Setelah melewati berbagai rangkaian acara, Digital Creative Millennials 2020, yang merupakan salah satu program corporate social responsibility (CSR) unggulan dari Telkomsel, telah sampai pada puncaknya.Sebagai penutup dari rangkaian program tersebut, Telkomsel menggelar event bertajuk Fash Futur Festival (FFFest) sebagai bentuk upaya Telkomsel dalam mendukung dan memberdayakan para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Indonesia untuk terus produktif di tengah …

ASIOTI: Telekomunikasi dan Media Puncaki Penetrasi IoT di Indonesia Tahun Ini

Jakarta, – Di tengah wabah Pandemi Covid-19 ini, perkembangan industri IoT di hampir semua negara, termasuk Indonesia semakin berkembang pesat. Pasalnya hampir semua kegiatan seperti bekerja, belajar dan lainnya secara online menggunakan perangkat IoT. IoT pun kini makin beragam jenisnya. Selama ini IoT merujuk pada jaringan perangkat fisik, kendaraan, peralatan rumah tangga, dan barang-barang lainnya yang ditanam perangkat elektronik, perangkat lunak, sensor, aktuator, dan konek…

AirPods Max Mampu Menghemat Daya Otomatis

Jakarta,   – Apple telah membagikan informasi soal dukungan baru yang merinci berbagai aspek terkait pengisian daya dan baterai dari AirPods Max yang baru diluncurkan. Bagian penting yang perlu diperhatikan dalam informasi yang diberikan ialah soal apa yang terjadi pada headphone saat Anda tidak menggunakannya.Menurut dokumen AirPods Max yang dibagikan, seperti dikutip dari GSMArena, Sabtu (19/12),  saat Anda meletakkan headphone dan membiarkannya diam selama 5 menit, headpho…

Cara Memulai Percakapan WhatsApp dengan Penjual di Instagram

Jakarta, – Instagram mengumumkan cara baru yang memudahkan pengguna menghubungi pemilik akun bisnis melalui WhatsApp langsung dari aplikasi Instagram. Sebagai negara pertama di Asia Pasifik yang mendapatkan fitur ini, para pelaku bisnis di Indonesia kini dapat menghubungkan nomor WhatsApp dengan profil Instagram bisnis mereka.Melalui fitur ini, para pengguna dapat langsung menghubungi dan memulai percakapan dengan para penjual melalui WhatsApp hanya dengan satu klik setelah menemukan …

Telkomsel Optimalisasi Tambahan Frekuensi 2,3 GHz

Jakarta, – Sesuai dengan pengumuman resmi pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) RI mengenai penentuan Telkomsel sebagai salah satu peserta lolos Seleksi Pengguna Pita Frekuensi Radio 2,3 GHz pada Rentang 2360–2390 MHz untuk Keperluan Penyelenggaraan Jaringan Bergerak Seluler, Telkomsel menyambut baik keputusan tersebut.Telkomsel juga telah memilih alokasi blok C Pita Frekuensi Radio pada yaitu pada rentang 2380 – 2390 MHz.Telkomsel memaksimalkan penggu…

Cara Menyesuaikan Ikon Aplikasi di iOs

Bagi pengguna Android, mengubah ikon aplikasi terbilang cukup mudah dan lebih ringkas prosesnya. Mengubah ikon aplikasi juga bisa dilakukan oleh para pengguna produk Apple di iOS, namun prosesnya sedikit lebih berbelit-belit dan lebih banyak memakan waktu. Namun untuk iOS 14, penggguna lebih dimudahkan dengan adanya  widget layar beranda. Jika Anda ingin mengubah beranda perangkat iOS menjadi lebih unik tentunya mengubah ikon juga sangat penting bukan?Apple sebelumnya memperkenalkan fitur y…