Teknologi

Informasi mengenai perkembangan teknologi, gadget, handphone, tablet, komputer, laptop,

Qualcomm Kenalkan Snapdragon Sound, Ini Keunggulannya

Jakarta, –Qualcomm baru saja memperkenalkan inovasi audio teranyar yang mereka beri nama Snapdragon Sound.Snapdragon Sound merupakan rangkaian solusi audio yang dirancang untuk memberikan suara yang mulus di seluruh perangkat, termasuk smartphone, earbud nirkabel, dan headset.Jelasnya, solusi ini dirancang untuk memberikan pengalaman suara lebih superior secara nirkabel saat mendengarkan musik dari layanan streaming, berkomunikasi lewat telepon, atau bermain game.Dalam laman resmi Qua…

Vivo Y31s Standard Edition Resmi Dikenalkan

Jakarta, – Vivo telah meluncurkan vivo Y31s pada Januari lalu, sebagai smartphone pertama di dunia yang ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 480 baru.Dan hanya butuh waktu kurang dari dua bulan, Vivo kembali merilis variant lain Vivo Y31s yakni Vivo Y31s Standard Edition.Seperti dilaporkan Gadget Ndtv, versi Vivo Y31 dipacu oleh Snapdragon 662. Kini Vivo Y31s Standard Edition debut di China dengan membawa chipset MediaTek Dimensity 700.Vivo Y31s Standard Edition memiliki layar I…

Aplikasi Find My di Apple Gulirkan Fitur Safety Alerts

Jakarta, – Fitur baru Item Safety Alerts di aplikasi Find My Apple tersedia di pembaruan iOS 14.5 beta. Fitur tersebut akan memberitahu pengguna jika ada perangkat tak dikenal yang diacak di aplikasi Find My bergerak bersama pengguna, sehingga pengguna dapat menghapus atau menonaktifkannya.Fitur keamanan tersebut seperti dikutip Mashable, kemungkinan dirancang untuk mengatasi masalah perangkat yang kompatibel dengan Find My tersembunyi di saku atau tas dan digunakan untuk melacak perg…

Pendaftaran PUBG: New State Mencapai 5 Juta Lebih

Jakarta, – Salah satu game battle royale mobile PUBG Mobile (PUBGM) mengumumkan menghadirkan seri game mobile terbaru mereka bernama PUBG: New State pada akhir Februari 2021.PUBG: New State, game yang baru saja diumumkan membawa sejumlah perubahan. Pembaruan tersebut antara lain hadir di komponen visual, fitur, dan elemen gameplay yang lebih futuristik.Dengan perubahan yang diusung membuat penasaran pemain, hal ini dapat dilihat dari pendaftaraan di Google Play Store yang melampaui li…

Samsung Bantu Content Creator Muda Lewat Program Be A Galaxy Creator

Jakarta, – Demi mengajak anak muda Indonesia agar terus belajar, berkreasi merintis bisnis yang diimpikan, serta menekuni minat membuat konten dan meraih impian menjadi seorang tech reviewer, Samsung meluncurkan program Be A Galaxy Creator.Melalui Be A Galaxy Creator, Samsung membuka peluang lebih besar lagi bagi mereka yang terpilih dengan memberikan coaching session Galaxy Creator, smartphone Galaxy, dan perangkat pendukung pembuatan konten. Irfan Ronaldi, selaku Product Market…

Fitur Menarik ColorOS 11.1 di Oppo Reno5 5G

Jakarta, – Seperti diketahui Reno5 dan Reno5 5G menjadi perangkat pertama Oppo yang menggunakan ColorOS 11.1.ColorOs 11.1 merupakan iterasi kecil dari ColorOS 11 (berbasis Android 11) yang menghadirkan beberapa fitur baru untuk mendukung pengalaman yang lebih memuaskan, seperti gaming.Beberapa fitur baru yang dirilis di ColorOS 11.1 dan juga sekaligus menjadi pembeda dengan ColorOS 11, salah satunya di sisi gaming yang disebut Immersive Gaming Experience. Termasuk ada fitur Gaming Sho…

Dibekali Baterai 4.500mAh, Realme 8 Pro Lolos Sertifikasi FCC

Jakarta, – Realme saat ini tengah mempersiapkan ponsel terbarunya yakni Realme 8 dan Realme 8 Pro. Perusahaan juga telah membocorkan beberapa teaser terkait keunggulan ponsel yang sedang digarapnya ini dan merupakan penerus dari ponsel seri Realme 7.Kemudian kini, menurut bocoran dari salah satu pengguna twitter bernama Yabhishekhd, ia menyatakan bahwa Realme 8 Pro telah mendapatkan sertifikasi FFC.Sertifikasi tersebut menunjukkan bahwa Realme 8 Pro akan ditenagai oleh baterai sebesar…

Oppo Reno5 F Adalah Oppo A94 dan F19 di Negara Lain

Jakarta, – Alih-alih merakit produk yang benar-benar berbeda, sudah menjadi rahasia umum kalau para produsen smartphone acap kali melabeli satu produk yang sama dengan nama berbeda, untuk tiap negara.Seperti kabar terbaru dari Oppo canbang Kenya yang menggoda Reno5 F minggu lalu dengan kamera utama 48MP, baterai 4.310 mAh, dan pengisian daya 30W. Dan kini, kita tahu smartphone itu akan tiba dengan dua nama lain di pasar yang berbeda.Kabar tersebut datang dari bocoran Evan Blass, yang …

Meizu 18 dan 18 Pro Resmi dengan Snapdragon 888 dan Sudut Layar Melengkung

Jakarta, – Seperti yang diprediksi, Meizu meluncurkan seri 18 di China pekan ini. Meizu 18 dan 18 Pro sama-sama menjalankan chipset Snapdragon 888 dengan 5G, menawarkan RAM hingga 12GB, dan keduanya dijual di China.Meizu 18 Pro adalah ponsel yang lebih premium dengan Samsung E4 AMOLED 6,7 inci 3200x1440px yang mendukung kecepatan refresh 120Hz dan kecepatan sampling sentuh 240Hz.Yang menarik perhatian, kaca depan melengkung di keempat sisinya, 50 derajat di kiri dan kanan serta 5…

Pengganti Kamera, Ini 6 Rekomendasi Smartphone Apik Untuk Vlogging

Jakarta, – Membuat konten merupakan salah satu kegiatan yang saat ini makin ramai digemari oleh banyak orang. Terlebih saat ini orang-orang sedang dihadapkan dengan kenyataan untuk berdiam di rumah saja demi meminimalisir penyebaran Covid-19.Sejak beberapa tahun silam, sejatinya sudah banyak bermunculan content creator di Youtube, namun belum seramai sekarang. Mulai tahun lalu, semakin banyak pendatang baru di dunia vlogger dengan berbagai macam platform. Mulai dari masyarakat biasa, …